Sepekan jelang balapan Formula E Jakarta, digelar balapan simulator dengan layout sirkuit yang sama seperti balapan sungguhan di Ancol. Pembalap 15 tahun menjadi juaranya.
Liputan6.com, Jakarta- Pembalap muda Daffa Ardiansah berhasil menjadi juara pada event pendukung Formula E Jakarta 2023 berupa balapan simulator. Daffa berhak membawa pulang uang Rp 20 juta sebagai kampiun Jakarta E-prix Esports Championship 2023.
Ajang ini memiliki sirkuit istimewa. Arena sirkuit yang digunakan adalah Senayan, Medan Merdeka, SCBD, dan AGI Jakarta International E-Prix Circuit. Mobil yang digunakan pada simulator ini merupakan mobil Formula Blue yang dibuat oleh tim JMX Phantom selaku penyelenggara. Keberhasilan Daffa menjadi juara membuat dirinya sukses mempertahankan gelar. Tahun lalu dia juga menjadi yang terbaik. Yang luar biasa, Daffa Ardiansah merupakan pembalap termuda di Jakarta E-Prix Esports Championship. Usianya baru 15 tahun.
Agnez Mo menyatakan rasa bangga dan terharu dengan aksi penampilan tersebut para pemenang esport championship tersebut.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Pembalap Formula E Mulai Berdatangan, Akan Adaptasi dengan Cuaca JakartaPara pembalap Formula E tidak dapat mencoba langsung sirkuit di Ancol. Sebab, mereka harus beradaptasi dengan cuaca di Jakarta.
Read more »
Klasemen Sementara Pembalap Formula 1 Setelah GP Monako - Jawa PosKemenangan dominan Max Verstappen di Formula 1 GP Monako, Minggu malam (28/5) WIB mengukuhkan posisinya sebagai pemuncak klasemen.
Read more »
Dikeluhkan Panas, Mengapa Formula E Jakarta Tak Digelar Malam?Sejumlah pebalap sempat mengeluhkan cuaca Jakarta yang terlalu panas. Lalu, mengapa Formula E Jakarta tahun ini tak digelar malam hari?
Read more »
Jelang Formula E 2023, Heru Budi Jajal e-Sport Jakarta E-PrixPenjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono mencoba e-Sport Jakarta E-Prix 2023 di SCBD Weekland Lot 8, Minggu (28/5/2023).
Read more »
Tinggal Sepekan Lagi, Sponsor Formula E Jakarta 2023 Masih Tanda TanyaJakpro belum mengumumkan para sponsor balapan Formula E Jakarta yang tinggal sepekan lagi. Masih sama dengan tahun lalu.
Read more »
Formula E Jakarta Akan Usung Konsep Balapan Malam Hari pada 2024Advisor Formula E Jakarta Irawan Sucahyono mengatakan, Jakarta E-Prix 2024 akan mengusung konsep night race atau balapan pada malam hari.
Read more »