Para pembalap Formula E tidak dapat mencoba langsung sirkuit di Ancol. Sebab, mereka harus beradaptasi dengan cuaca di Jakarta.
Liputan6.com, Jakarta - Advisor Formula E Jakarta Irawan Sucahyono mengungkapkan, pembalap-pembalap Jakarta E-Prix 2023 sudah mulai tiba di Jakarta. Rencananya, Formula E 2023 akan berlangsung pada 3 dan 4 Juni di Jakarta International E-Prix Circuit , Ancol, Jakarta Utara.
Irawan mengatakan, para pembalap tidak dapat mencoba langsung sirkuit di Ancol tersebut. Sebab, para pembalap Formula E 2023 harus beradaptasi dengan cuaca di Jakarta. Lebih lanjut, Irawan memastikan seluruh persiapan di lokasi Sirkuit Ancol sudah 100 persen untuk mengadakan balapan Formula E kali kedua di Jakarta.Jelang Formula E Jakarta edisi kedua pada 3-4 Juni 2023, Jakarta Internatonal E-Prix Circuit , Ancol tengah berbenah. Dari video yang beredar, terlihat JIEC sudah mulai memasang pitstop yang bakal digunakan.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Rusia Mulai Terpecah Belah, Militer Anti Putin Mulai BangkitDi tengah perang Rusia dan Ukraina, gerakan militer anti-putin menyeruak.
Read more »
Project Director Jakarta E-Prix 2023 Sebut Sirkuit Formula E Siap DigunakanSirkuit Formula E di Ancol siap digunakan dan lisensi dari Formula E Operation atau FEO masih berlaku
Read more »
Awas Macet, Ada Perbaikan di Tol Jakarta Cikampek Mulai Jumat hingga SelasaTidak ada penutupan jalan akibat pekerjaan perbaikan 2 ruas jalan tol Jakarta Cikampek. Ruas Jalan baik arah Jakarta maupun arah Cikampek masih beroperasi secara normal.
Read more »
Dikeluhkan Panas, Mengapa Formula E Jakarta Tak Digelar Malam?Sejumlah pebalap sempat mengeluhkan cuaca Jakarta yang terlalu panas. Lalu, mengapa Formula E Jakarta tahun ini tak digelar malam hari?
Read more »
Jelang Formula E 2023, Heru Budi Jajal e-Sport Jakarta E-PrixPenjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono mencoba e-Sport Jakarta E-Prix 2023 di SCBD Weekland Lot 8, Minggu (28/5/2023).
Read more »
Hanya Jakarta yang Siap Sambut Integrasi Kereta Cepat Jakarta Bandung | merdeka.comPengamat transportasi, Djoko Setijowarno menilai di Jakarta, stasiun akhir kereta cepat ini telah terintegrasi berbagai moda transportasi umum lain. Mengingat Stasiun Halim di Jakarta Timur telah terintegrasi dengan LRT yang mengakhiri perjalanan di Stasiun Dukuh Atas.
Read more »