Yolla Yuliana yang absen pada SEA Games 2023 Kamboja terpilih dalam 16 pevoli yang dipanggil PP PBVSI untuk AVC Challenge Cup 2023.
yang absen pada SEA Games 2023 Kamboja terpilih dalam 16 pevoli yang dipanggil Pengurus Pusat Persatuan Bola Voli Seluruh Indonesia untuk kompetisi bola voli yang diikuti negara di Asia dan Oseania tersebut.“Kami memanggil 16 pemain, sebagian besar pemain yang tampil di SEA Games 2023.
Selebihnya kembali dipanggil seperti Yulis Indahyani, Ratri Wulandari, Megawati Hangestri Pertiwi, Arneta Putri Amelian, Nandita Ayu Salsabila, dan Hany Budiarti. Selain 11 pemain yang tampil di SEA Games 2023, PP PBVSI juga turut memanggil pevoli andalan lainnya, termasuk Yolla yang absen di SEA Games 2023.Loudry mengatakan para pemain akan menjalani pemusatan latihan di Gresik mulai 2 Juni. Mereka akan berada di bawah asuhan pelatih Alim Suseno yang dibantu Robbi Meliala, Pedro B Lilipaly, dan Judiarto.
Sementara Pul B terdiri dari Hong Kong, Taiwan, dan Iran. Pul C dengan komposisi India, Australia, dan Kazakhstan. Lalu Pul D terdiri dari Uzbekistan, Mongolia, dan Vietnam.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Yolla Yuliana Masuk Skuad Merah Putih untuk AVC Challenge Cup 2023Sebagai tuan rumah, Indonesia akan mengawali perjuangan AVC Challenge Cup 2023 bergabung di Pul A bersama Makau dan Filipina.
Read more »
Panggil 16 Pemain, Timnas Voli Putri Indonesia Siap Tampil di AVC Women Challenge Cup 2023Panggil 16 Pemain, Timnas Voli Putri Indonesia Siap Tampil di AVC Women Challenge Cup 2023 timnasvoliputri
Read more »
INDOFEST 2023, Pameran Perlengkapan Outdoor Digelar Lagi 1-4 Juni 2023Sedang berburu atau mengoleksi perlengkapan outdoor, kunjungi INDOFEST 2023 yang berlangsung 1-4 Juni 2023.
Read more »
Apriyani / Fadia Ungkap Strateginya Lolos ke Babak Kedua Thailand Open 2023Menurut Apriyani, kondisi lapangan dan shuttlecock di Thailand Open 2023 berbeda dengan Malaysia Masters 2023.
Read more »
Gelombang Kartu Prakerja 2023 Kini Dibuka Reguler Tiap 2 PekanPembukaan gelombang kartu prakerja 2023 akan dibuka secara reguler setiap dua pekan loh. Mulai kapan? selengkapnya..
Read more »