Gerindra yakinkan PAN untuk mendukung Prabowo di Pilpres 2024. Gerindra sebut Prabowo pasti akan menang di Pilpres 2024
Wakil Ketua Umum Partai Gerindra Habiburokhman meyakini bahwa Prabowo bakal memenangi “Sudah berkali-kali kita sampaikan, justru Pak Prabowo itu yang paling berpengalaman di pilpres,” ujar Habiburokhman di Gedung DPR RI, Senayan, Jakarta, Selasa .Baca juga:
Oleh karena itu, dalam kontestasi elektoral mendatang, mantan Danjen Kopassus itu dinilai berpeluang besar untuk menang.itu insya Allah selanjutnya menang,” kata Habiburokhman.Ia meminta PAN sekali lagi memberikan dukungan pada Prabowo karena optimistis 2024 bakal menjadi tahun kemenangan Menteri Pertahanan tersebut.Di sisi lain, Wakil Ketua Umum PAN Yandri Susanto menyatakan, pihaknya bakal merapat ke poros Kertanegara jika Erick Thohir dipilih sebagai bakal calon wakil presiden Prabowo.
Untuk diketahui, PAN sebenarnya tergabung dalam Koalisi Indonesia Bersatu bersama Golkar dan Partai Persatuan Pembangunan . Namun, friksi dalam tubuh KIB nampaknya terjadi setelah PPP memutuskan untuk mendukung politikus PDI-P Ganjar Pranowo sebagai bakal calon presiden . Sementara itu, Golkar memulai wacana untuk membangun koalisi besar bersama Partai Kebangkitan Bangsa dan Gerindra.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Gerindra Targetkan Mampu Pertahankan Suara Pranowo di NTB pada Pilpres 2024 - Jawa PosPartai Gerindra menargetkan mampu mempertahankan suara hingga 70 persen untuk Prabowo Subianto di Nusa Tenggara Barat
Read more »
PAN Enggan Kalah Pilpres Ketiga Kalinya dan Ajakan Gerindra untuk Kembali Dukung PrabowoKeakraban antara Partai Gerindra dan Partai Amanat Nasional (PAN) terjalin sejak Pemilihan Presiden (Pilpres) 2014.
Read more »
2 Hal Ini Bikin PPP Yakin Presiden Jokowi Konsisten Dukung Ganjar di Pilpres 2024Pelaksana tugas Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Muhamad Mardiono meyakini Presiden Joko Widodo (Jokowi) konsisten mendukung bakal calon presiden (capres) Ganjar Pranowo pada Pilpres 2024. Sindonews news .
Read more »
Survei LSJ: Masyakarat Yakin Jokowi Endorse Prabowo di 2024Mayoritas publik meyakini Jokowi akan endorse Ketua Umum (Ketum) Partai Gerindra, Prabowo Subianto sebagai calon presiden (capres).
Read more »
Hadir di Victoria Park Hong Kong, Ribuan WNI Deklarasi Dukung Ganjar di Pilpres 2024Harapan para WNI di Hong Kong agar Ganjar memperhatikan dan melindungi para pekerja migran dan keluarganya.
Read more »