Dua kantor akuntan publik yang melakukan audit laporan keuangan Waskita Karya (WSKT) selama 2019-2022 adalah RSM Indonesia dan Crowe.
Bagikan Facebook Twitter WhatsApp Linkedin Telegram Tautan Tersalin A- A+ Bisnis.com, JAKARTA – PT Waskita Karya Tbk. menyebut telah mengacu pada ketentuan perundang-undangan yang berlaku dalam merilis laporan keuangan. Kementerian BUMN sebelumnya menyatakan adanya dugaan fraud dalam laporan keuangan Waskita.
“Waskita juga sudah melakukan beberapa tahapan dan juga proses audit oleh Akuntan Publik yang terdaftar di OJK sebagai Auditor Independen untuk pemenuhan kewajiban sesuai ketentuan OJK,” ujar Ermy kepada Bisnis, Selasa . RSM Indonesia tercatat sebagai auditor laporan keuangan Waskita untuk tahun buku 2019 dan 2020. Dalam dua laporan keuangan tersebut opini RSM Indonesia menyebut laporan keuangan konsolidasian terlampir menyajikan secara wajar dalam semua hal yang material.
Sebelumnya, Wakil Menteri II BUMN Kartika Wirjoatmodjo mengatakan salah satu isu tata kelola keuangan dari Waskita adalah laporan keuangannya yang tidak sesuai dengan kondisi lapangan. Adapun pihak Kementerian BUMN sedang melakukan investigasi mengenai hal tersebut.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Dua Proyek Tol Waskita (WSKT) Bakal Dialihkan ke Hutama KaryaPemerintah bakal menyuntikkan PMN Rp12,5 triliun ke Hutama Karya untuk menyelesaikan dua proyek tol Waskita Karya (WSKT). Salah satunya adalah Jalan Tol Bocimi.
Read more »
Kementerian BUMN Bakal Inbreng Saham Waskita (WSKT) ke Hutama KaryaKementerian BUMN berencana melakukan inbreng atau pengalihan saham pemerintah dari PT Waskita Karya (Persero) Tbk. (WSKT) kepada PT Hutama Karya
Read more »
Kementerian BUMN Soroti Keuangan Waskita Karya (WSKT), Proyeksi 2023 Rugi MembengkakKementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) menyebut laporan keuangan PT Waskita Karya (Persero) Tbk. (WSKT) tidak sesuai dengan fakta yang terjadi di lapangan.
Read more »
Pemerintah Bakal Inbreng Saham Waskita Karya ke Hutama KaryaKementerian BUMN berencana melakukan pengalihan (inbreng) saham pemerintah di PT Waskita Karya (Persero) Tbk ke PT Hutama Karya (Persero).
Read more »
Tiga Proyek Jalan Tol Waskita Karya Akan Digarap Hutama KaryaTiga proyek jalan tol yang dikerjakan PT Waskita Karya (Persero) Tbk akan dikerjakan PT Hutama Karya (Persero). Kementerian BUMN mengajukan penyertaan modal negara atau PMN untuk Hutama Karya agar menyelesaikan proyek tersebut.
Read more »
75,34 Persen Saham Pemerintah di Waskita Bakal Dialihkan ke Hutama KaryaKementerian BUMN berencana melakukan inbreng saham PT Waskita Karya (Persero) Tbk ke PT Hutama Karya (Persero).
Read more »