Dua nelayan asal Pacitan, Jawa Timur diamankan usai menangkap Benih Bening Lobster (BBL) di kawasan Pantai Congot, Kapanewon Temon, Kulon Progo, Yogyakarta.
- 11 Juli 2024, 10:18 WIBKULON PROGO, KOMPAS.TV - Dua nelayan asal Pacitan, Jawa Timur diamankan di kawasan Pantai Congot, Kapanewon Temon, Kulon Progo, Yogyakarta, Selasa pagi. Keduanya kedapatan menangkap Benih Bening Lobster di perairan wilayah Kulon Progo.
Petugas gabungan dari Dinas Kelautan dan Perikanan Kulonprogo, anggota Pos TNI Angkatan Laut , serta Kepolisian Perairan dan Udara langsung mengamankan kedua pelaku dan menyerahkan ke Pol Polairud Pantai Glagah. Dari hasil penyelidikan, kedua nelayan diketahui asli dari Cilacap , Jawa Tengah namun tinggalnya di Pacitan, Jawa Timur.
“Memang sudah saya pantau itu malem jam 21.00 WIB dan saya udah tau kalau lagi nyari BBL, makanya pagi-pagi banget saya melaut untuk mengamankan pelaku. Waktu saya tanya, ternyata benar nyari BBL. Saya suruh untuk menepi, saya minta saran kepada Dinas Kulon Progo dan Polairud akhirnya disarankan untuk mendarat,” tutur Nur Ahmad, nelayan Pantai Congot.
Benih Bening Lobster Nelayan Pencuri Benih Lobster Polairud Dinas Kelautan Dan Perikanan Kulonprogo Benih Lobster Menjaring Benih Lobster Perairan DIY BBL
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Trenggono Lantik Dirjen Baru untuk Lawan Praktik Penyelundupan Benih Bening Lobster Berita Trenggono Lantik Dirjen Baru untuk Lawan Praktik Penyelundupan Benih Bening Lobster terbaru hari ini 2024-06-14 13:18:11 dari sumber yang terpercaya
Read more »
Perangi Penyelundupan Benih Bening Lobster, Bagaimana Strategi Kementerian Kelautan?Direktur Jenderal Pengawasan Sumberdaya Kelautan dan Perikanan (PSDKP) baru yakni Pung Nugroho Saksono mendapatkan amanah memberantas praktik-praktik penyelundupan benih bening lobster (BBL).
Read more »
Daftar Lokasi Rawan Penyelundupan Benih Bening Lobster, Mana Saja?KKP akan dengan aktif melakukan operasi di lapangan dalam memberantas praktik-praktik penyelundupan Benih Bening Lobster (BBL)
Read more »
Jalan Terjal Berantas Penyelundupan Benih Bening LobsterDirektur Jenderal Pengawasan Sumberdaya Kelautan dan Perikanan (PSDKP), Pung Nugroho Saksono mengakui terdapat beberapa tantangan dalam proses penangkapan penyelundup benih bening lobster (BBL)
Read more »
TNI AL Menggagalkan Penyelundupan Benih Bening Lobster di KulonrpogoJPNN.com : Personel TNI AL dalam hal ini Tim Second Fleet Quick Response (SFQR) Lanal Yogyakarta berhasil menggagalkan upaya penyelundupan benih bening lobst
Read more »
Rumah Penyimpanan Benih Lobster di Lampung Masuk Jaringan InternasionalRumah tempat penyimpanan benih bening lobster di Lampung yang digerebek petugas gabungan diduga masuk jaringan internasional.
Read more »