Unggul Modal Politik, Erick Thohir Disebut Cocok Jadi Cawapres Prabowo

Malaysia News News

Unggul Modal Politik, Erick Thohir Disebut Cocok Jadi Cawapres Prabowo
Malaysia Latest News,Malaysia Headlines
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 63 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 28%
  • Publisher: 92%

MENTERI BUMN Erick Thohir disebut kandidat tepat untuk menjadi calon wakil presiden (cawapres) pendamping calon presiden (capres) Prabowo Subianto. Sebab, eks Presiden Inter Milan

MENTERI BUMN Erick Thohir disebut kandidat tepat untuk menjadi calon wakil presiden pendamping calon presiden Prabowo Subianto. Sebab, eks Presiden Inter Milan ini dinilai memiliki banyak modal politik.

Direktur Eksekutif Direktur Riset Populi Center, Usep S Achyar mengatakan modal politik Erick Thohir sangat banyak seperti elektabilitas hingga kepopuleran. Berbekal dua hal itu, Ketum PSSI ini menjadi kandidat cawapres yang tepat untuk Prabowo.Baca juga: Ini Respons Jokowi soal Peluang Gibran Jadi Cawapres Ganjar Pranowo

Dalam beberapa hasil survei memang menempatkan elektabilitas Erick Thohir tertinggi di antara yang lain. Seperti dalam survei Voxpol Center periode 24 juli-2 agustus, menteri andalan dan kepercayaan Presiden Joko Widodo ini berada di posisi puncak dengan 34,3 persen diikuti oleh Agus Harimurti Yudhoyono 30,3 persen dan Khofifah Indar Parawansa dengan angka 15,3 persen.

Survei dari Lembaga Survey & Poling Indonesia periode Juli 2023 juga menempatkan nama Erick Thohir berada di posisi pertama Anggota Kehormatan Banser NU ini mendapatkan torehan angka sebesar 21,3 persen.Selain itu, Erick Thohir juga dinilai dapat menjadi penengah di antara partai koalisi Prabowo. Sebab, Erick Thohir berasal dari kalangan profesional dan bukan anggota partai mana pun.

“Saya kok melihat bahwa mungkin ada mencari kesepakatan titik, ya bisa di Erick yang tidak berpartai di mana-mana,” ungkap Usep.

We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Malaysia Latest News, Malaysia Headlines

Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.

Puan Sebut Nama Erick Thohir Masih Masuk Opsi Cawapres Ganjar Meski PAN Dukung PrabowoPuan Sebut Nama Erick Thohir Masih Masuk Opsi Cawapres Ganjar Meski PAN Dukung PrabowoKetua DPP PDI Perjuangan Puan Maharani menyebut nama Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir tetap masuk sebagai salah satu opsi bakal cawapres untuk bakal capres Ganjar Pranowo untuk Pilpres 2024.
Read more »

Erick Thohir Masih Jadi Kandidat Bacawapres Ganjar Pranowo meskipun PAN Dorong ke PrabowoErick Thohir Masih Jadi Kandidat Bacawapres Ganjar Pranowo meskipun PAN Dorong ke PrabowoNama Menteri BUMN Erick Thohir masih ada dalam daftar bakal calon wakil presiden (Bacawapres) Ganjar Pranowo.
Read more »

VIDEO: PAN Sodorkan Nama Erick Thohir Jadi Cawapres PrabowoVIDEO: PAN Sodorkan Nama Erick Thohir Jadi Cawapres PrabowoWakil Ketua Umum Partai Amanat Nasional, Yandri Susanto, Rabu sore, menyebut proposal partainya yang menyodorkan Erick Thohir...
Read more »

Raih Elektabilitas Tertinggi, Erick Thohir Disebut Sosok Cawapres Tepat Bagi Prabowo di Pilpres 2024Raih Elektabilitas Tertinggi, Erick Thohir Disebut Sosok Cawapres Tepat Bagi Prabowo di Pilpres 2024Goris melanjutkan, dengan bergabungnya PAN ke dalam KKIR hal itu semakin menguatkan adanya kans duet antara Prabowo dan Erick Thohir menjelang Pilpres 2024.
Read more »

Erick Thohir Dinilai Tegak Lurus ke Jokowi Meski Jadi 'Rebutan' Ganjar dan PrabowoErick Thohir Dinilai Tegak Lurus ke Jokowi Meski Jadi 'Rebutan' Ganjar dan PrabowoPengamat Komunikasi Politik Universitas Brawijaya Anang Sujoko menilai bergabungnya Golkar dan PAN ke Koalisi Kebangkitan Indonesia Raya (KKIR), membuat dinamika politik di Indonesia semakin dinamis.
Read more »



Render Time: 2025-03-01 21:41:22