Penggeledahan di rumah dinas SYL diketahui terjadi pada Kamis, 28 September hingga Jumat, 29 September 2023.
"Jumlahnya lumayan besar, kurang lebih Rp30 miliar. Juga dugaan senjata api yang juga sudah diserahkan kepada Direktorat Intelkam Polda Metro Jaya," ujar Kabag Pemberitaan KPK Ali Fikri di gedung KPK, Senin .
Dalam kasus dugaan korupsi di Kementan ini, Menteri Syahrul Yasin Limpo dikabarkan sudah menjadi tersangka. Terkait penetapan Syahrul Yasin Limpo sebagai tersangka dibenarkan sumber Liputan6.com.Selain SYL, ada dua pihak lagi yang sudah dijerat KPK. Mereka yakni Sekretaris Jenderal Kementan Kasdi Subagyono, dan Direktur Alat Pertanian Kementan Muhammad Hatta.
"Tim penyidik, Minggu telah selesai melaksanakan penggeledahan lanjutan di lokasi kediaman dari salah satu tersangka yang ditetapkan dalam perkara ini. Berlokasi di Jagakarsa, Jakarta Selatan," ujar Kabag Pemberitaan KPK Ali Fikri dalam keterangannya, Selasa . Ali mengatakan, barang bukti yang ditemukan tersebut nantinya akan dikonfirmasi kembali kepada para saksi. Barang bukti itu juga akan disita untuk memperkuat dugaan pidana yang dilakukan para tersangka.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
KPK: Total Uang yang Disita dari Rumah Dinas Mentan Syahrul Yasin Limpo Ada Rp30 MiliarKomisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyebut total uang yang diamankan dari rumah dinas Menteri Pertanian atau Mentan Syahrul Yasin Limpo (SYL) sekitar Rp30 miliar.
Read more »
KPK Panggil Mantan Jubir KPK Febridiansyah Sebagai Saksi Korupsi Kementanim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menjadwalkan pemeriksaan mantan Kabiro Humas KPK Febri Diansyah yang juga sebagai jubir KPK dan dua pejabat lain.
Read more »
Selain Geledah Rumah Dinas Syahrul Yasin Limpo, KPK Juga Kumpulkan Bukti dari Rumah Sekjen KementanBerdasarkan sumber Tribunnews.com, tim penyidik KPK menemukan beberapa barang bukti dari rumah Sekjen Kementan.
Read more »
KPK Panggil Febri Diansyah hingga Rasamala Aritonang Terkait Dugaan Korupsi di KementanTim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menjadwalkan pemeriksaan mantan Kabiro Humas KPK Febri Diansyah yang juga sebagai jubir KPK. - tvOne
Read more »
Mentan SYL di Luar Negeri saat KPK Geledah Rumah Dinas, Begini Kata PengamatHariri menilai pemeriksaan terhadap Mentan itu agar kasus dugaan korupsi di Kementan bisa terang benderang.
Read more »