Berikut tiga artikel terpopuler di kanal bisnis Liputan6.com yang dirangkum Minggu, 12 Mei 2024.
Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Basuki Hadimuljono menargetkan Jalan Tol Akses IKN bisa digunakan secara fungsional sebelum pelaksanaan upacara 17 Agustus 2024. Berdasarkan hasil pantauan, progres pembangunan tol mencapai 81 persen.
Saat ini pelaksanaan konstruksi jalan tol terus berjalan, termasuk pekerjaan overpass, beautifikasi, dan kelengkapan jalan tol. 'Tol IKN sepanjang 27 km dari Kariangau sampai ke Jembatan Pulau Balang. Ini yang akan kita manfaatkan pada 17 Agustus 2024 sebanyak 3 lajur,' kata Basuki dalam keterangan tertulis, Sabtu, 11 Mei 2024.
Dari periode Rabu, 8 Mei 2024 hingga Sabtu, 11 Mei 2024, terdapat 37.250 penumpang berangkat dari Stasiun Gambir atau rata-rata 9.312 per hari, dan 55.941 penumpang berangkat dari Stasiun Pasar Senen atau 13.985 penumpang per hari. 'Sejauh ini, rute favorit masyarakat pada periode long weekend tersebut adalah Jakarta-Surabaya pp, Jakarta-Solo pp, Jakarta-Malang pp, Yogyakarta-Banyuwangi pp, dan Blitar-Bandung pp,' imbuh Joni.
Top 3 Bisnis IKN Nusantara IKN Jalan Tol Tol Bisnis
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
[POPULER PROPERTI] Anak Basuki Jajal Tol Kartasura-KlatenArtikel ini menjadi terpopuler dalam kanal Properti Kompas.com, Rabu (17/4/2024).
Read more »
Tol Indrapura-Kisaran Seksi II Mau Rampung, Pangkas Waktu hingga 2,5 JamTol Indrapura-Kisaran Seksi II (Lima Puluh-Kisaran) sepanjang 32,15 km akan beroperasi dalam waktu dekat.
Read more »
PTPP Mau Divestasi Tol 'Atlantis' Semarang-Demak, Ini Kata PUPRKementerian PUPR menyatakan bahwa pembangunan Jalan Tol Semarang-Demak 'Atlantis' terus dilanjutkan.
Read more »
Jokowi Mau Panen Tol Lagi Sebelum Lengser, Ini DaftarnyaJokowi bakal panen tol lagi sebelum lengser jadi Presiden RI. Ini sejumlah proyek tol yang siap diresmikan.
Read more »
PTPP Mau Jual Tol 'Atlantis' Semarang-Demak, Investor China Siap BeliTol Semarang-Demak yang digarap PTPP mau dijual. Sejumlah investor sudah mau beli termasuk dari China.
Read more »
Emiten Jalan Tol Grup Salim Mau 'Cabut' dari Pasar Modal, Begini RencananyaPT Nusantara Infrastructure Tbk berencana melakukan perubahan status menjadi perusahaan tertutup. Perusahaan bakal melaksanakan delisting sukarela.
Read more »