Prajurit TNI Angkatan Laut dari Batalyon Intai Amfibi (Yontaifib) 1 Korps Marinir dan prajurit Marinir Amerika Serikat latihan merawat korban tempur (TCCC) di ...
Tangkapan layar prajurit TNI Angkatan Laut dari Batalyon Intai Amfibi 1 Korps Marinir latihan perawatan korban tempur di Lapangan Pangkalan Udara TNI Angkatan Laut Pondok Cabe, Kota Tangerang Selatan, Banten, Selasa bersama prajurit Korps Marinir Amerika Serikat dalam Latihan Bersama Reconex 2024 sebagaimana diunggah akun resmi Instagram Korps Marinir TNI AL @marinir_tni_al. ANTARA/Genta Tenri Mawangi.
Komandan Batalyon Intai Amfibi 1 Korps Marinir TNI AL Mayor Marinir Laili Nugroho, sebagaimana dikutip dari siaran resmi Korps Marinir TNI AL di Jakarta, Selasa, menjelaskan latihan TCCC itu bertujuan untuk meningkatkan kemampuan dan keterampilan prajurit untuk merawat korban secara efektif, sekaligus mencegah korban tambahan dan tetap fokus menyelesaikan misi saat bertempur.
TCCC atau pertolongan taktis korban tempur merupakan serangkaian tindakan yang tidak hanya fokus pada penanganan medis, tetapi juga pengamanan, serta penilaian situasi dan risiko.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
TNI AL dan USMC siapkan diri latihan terjun payung di Latma ReconexPrajurit TNI Angkatan Laut dari Batalyon Intai Amfibi (Yontaifib) 1 Korps Marinir dan prajurit Marinir Amerika Serikat (USMC) mempersiapkan diri mereka untuk ...
Read more »
TNI AL dan Marinir AS latihan bersama Reconex 2024 di SukabumiPrajurit TNI AL dari Batalyon Intai Amfibi (Yontaifib) 1 Korps Marinir latihan bersama Reconex 2024 dengan prajurit Marinir Amerika Serikat (US MARFORPAC I ...
Read more »
TNI AL dan USMC latihan tembak teknik sniper range di Reconex 2024Prajurit TNI Angkatan Laut dari Batalyon Intai Amfibi (Yontaifib) 1 Korps Marinir dan prajurit Marinir Amerika Serikat (USMC) latihan menembak dengan teknik ...
Read more »
Kepala Staf TNI Angkatan Udara Marsekal TNI Tonny Harjono Berpesan kepada Prajurit TNI AUKepala Staf TNI Angkatan Udara Marsekal TNI Tonny Harjono memberikan pesan kepada jajaran prajurit dalam peringatan HUT Ke-78 TNI AU untuk selalu mengasah kemampuan diri.
Read more »
Kabar Bahagia TNI, Sarah Puspita Sah Dinikahi Sersan Polisi Militer Hantu Laut MarinirPernikahan dilangsungkan di Bekasi.
Read more »
Prajurit Intai Amfibi TNI AL & Marinir AS Berlatih Evakuasi Medis dengan Helikopter Bell di SukabumiTNI AL bersama US Marine Forces Pacific (MARFORPAC) First Marine Expeditionary Force (I MEF) menggelar Latihan Evakuasi Medis Udara.
Read more »