Teten Masduki Sebut PP Penghapusan Kredit Macet UMKM Lagi Dikaji, Target 1-2 Bulan Selesai TempoBisnis
TEMPO.CO, Jakarta - Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki mengatakan pihaknya masih menyiapkan peraturan pemerintah soal penghapusan kredit macet usaha mikro kecil menengah di perbankan nasional. Hal itu dilakukan bersama dengan Kementerian Keuangan.“Lagi dikaji, lagi disiapkan PP-nya,” ujar Teten di Kantor Kemenkop UKM, Jakarta Selatan, pada Senin, 14 Agustus 2023.
Teten juga meyebutkan bahwa penghapusan kredit macet bisa menjadi jawaban atas penyaluran kredit perbankan ke UMKM yang melambat sejak kuartal IV tahun lalu. Teten pun menargetkan PP penghapusan kredit macet ditargetkan rampung dalam waktu dekat. “Harusnya 1-2 bulan sudah selesai,” kata Teten.Sebelumnya, Menteri Teten menyampaikan amanat UU Nomor 4 Tahun 2023 tentang Pengembangan dan Penguatan Sektor Keuangan .
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Teten Masduki ke UMKM: Gak Boleh Cuma Ekspor Bahan Mentah, Kita Harus Olah!Menteri Koperasi dan UMKM, Teten Masduki menyampaikan pesan Presiden Jokowi di hadapan 2000 pelaku UMKM yang hadir dalam acara Hari UMKM Nasional di Puro Mangkunegaran.
Read more »
Penjual di Toko Online Curhat ke Menkop UKM Teten Masduki soal Banjir Produk Impor ChinaTeten Masduki menjelaskan para penjual telah menyampaikan keluh kesahnya soal banjir produk impor di platform online.
Read more »
Teten Masduki soal Revisi Permendag 50/2020: Tak Setuju Ada Positive ListTeten Masduki menyatakan ketidaksetujuan atas usulan Kementerian Perdagangan (Kemendag) soal adanya positive list atau barang-barang yang tidak diproduksi dalam negeri
Read more »
Teten Masduki Minta Barang Impor Masuk Indonesia Lewat Jalur PapuaMenteri Koperasi dan UKM Teten Masduki mengusulkan ada tambahan bea masuk dari barang jadi produk impor. Dia juga meminta pintu masuk dari barang impor bisa diatur di titik terjauh seperti Papua
Read more »
Menteri Teten Bareng Ganjar dan Gibran Tinjau Ribuan UMKM di Pura MangkunegaranMenkop UKM, Teten Masduki bersama Gubernur Jawa Tengah (Jateng), Ganjar Pranowo meninjau tenant ribuan UMKM di Pamedan Pura Mangkunegaran Solo.
Read more »
Kredit Macet UMKM Dihapus, Bank Siap Tancap Gas Lagi?Baca berita selengkapnya di sini. Jangan lupa follow akun Bisniscom lainnya ya Sobat Bisnis! umkm kreditmacet perbankan bank
Read more »