Perdana Menteri Republik Cheska Petr Fiala mendukung Indonesia dalam keketuaan ASEAN 2023 (ASEAN Chairmanship 2023).
"Pak Presiden, saya sangat senang dapat mengunjungi negara anda yang indah. Izinkan saya sekali lagi menyampaikan selamat atas presidensi G-20 pada 2022. Acara itu sangat sukses dan saya mendoakan keberhasilan anda pada presidensi ASEAN tahun ini," ungkap Fiala saat jumpa pers.
Fiala menuturkan, Indonesia merupakan rekan yang penting untuk Cheska dan Uni Eropa. Terlebih kemiripan ASEAN dan Uni Eropa, yakni berbeda tapi satu dalam perbedaan."Indonesia adalah rekan yang penting untuk Cheska dan Uni Eropa. Negara ASEAN memiliki nilai yang sama seperti kami, yaitu berbeda tapi satu dalam perbedaan dan ada bekerja untuk stabilitas, kemakmuran di kawasan anda, sama seperti Uni Eropa," ujar Fiala.
Selain itu, Fiala pun berharap Cheska dan Indonesia bisa melakukan berbagai kerja sama di bidang yang baru. "Kerja sama ekonomi kita berkembang dan itu sangat penting saat ini. impor kami dari Indonesia US$ 6.037 juta tahun lalu. Pak presiden dan saya berhasil mendiskusikan sejumlah kerja sama dan saya percaya kami bisa lebih bekerja sama di area baru, bidang yang baru. Ada sejumlah perwakilan perusahaan Cheska yang hadir bersama saya saat ini. Mereka ingin memulai atau memperluas bisnis mereka dengan bekerja sama dengan negara Anda," ujar Fiala.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
keketuaan ASEAN 2023, Indonesia akan Kembalikan Sentralitas ASEAN'Indonesia ingin mengembalikan sentralitas ASEAN saat KTT ke-42 ASEAN atau ASEAN Summit di Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur pada 9-11 Mei 2023. Disadari sentralitas ASEAN mulai pudar,'
Read more »
Jokowi Temui 3 Perusahaan Eropa yang Minat Investasi di Indonesia, Siapa Saja?Jokowi menggelar pertemuan bisnis dengan tiga pemimpin perusahaan Eropa di Hotel Kastens Luisenhoff,
Read more »
Berkat Inovasi Desa Wisata, Sandiaga Uno Sebut Pariwisata Indonesia Ungguli Negara ASEANMenteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno menyebut pariwisata Indonesia unggul jika dibandingkan negara-negara tetangga, seperti...
Read more »
Indonesia Prakarsai Deklarasi Negara ASEAN Hadapi Krisis Pangan |Republika OnlineNegara-negara ASEAN mengalami dampak dari dinamika geopolitik.
Read more »
Menparekraf Sebut Pariwisata Indonesia Ungguli Negara ASEAN Berkat Inovasi Desa WisataMenteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno menyebut pariwisata Indonesia sudah unggul dibandingkan negara-negara tetangga, seperti Malaysia,...
Read more »
Siap Rajai ASEAN, Indonesia Kirim 599 Atlet ke SEA Games 2023 |Republika Onlinejumlah atlet Indonesia yang dikirim kali ini lebih banyak dibandingkan sebelumnya.
Read more »