Konser Ari Lasso dijadwalkan berlangsung di Edutorium UMS Solo (10 Juni), Westin Grand Ballroom Surabaya (17 Juni), Graha Cakrawala Malang (24 Juni), dan Tennis Indoor Senayan Jakarta (8 Juli).
PENYANYI Ari Lasso mengatakan telah mengantongi izin dari pentolan band DEWA 19 Ahmad Dhani terkait sejumlah lagu band grup tersebut yang akan dia bawakan dalam konser tunggal Konser 3 Dekade Perjalanan Cinta Ari Lasso, Juni-Juli mendatang.
"Saya sudah mendapat izin khusus dari Ahmad Dhani untuk membawakan lima lagu DEWA 19 yang merupakan signature saya. Saya mendapat izin spesial. Penting ini," kata Ari Lasso sambil tersenyum, dikutip Selasa . Meski mendapatkan izin membawakan lagu, Ari Lasso belum bisa memastikan mengenai kemungkinan Ahmad Dhani akan turut ambil bagian dalam konser perayaan 30 tahun karier sang vokalis."Saya harap di satu kota mungkin Jakarta, dia akan mendampingi istrinya atau saya todong naik ke atas panggung," kata Ari Lasso.Baca juga: Dewa 19 dan Ari Lasso akan Rilis Ulang Album Bintang Lima
Soal kurasi lagu yang akan ditampilkan, Lasso berusaha untuk menyeimbangkan antara kebutuhan panggung dan perjalanan kariernya yang selama ini terangkum dalam setiap album. "Karena kalau dirunut sesuai perjalanan album juga kurang bagus untuk kebutuhan panggung. Tapi, sebisa mungkin di segmen-segmen tertentu saya akan memberikan sebuah highlights bahwa ini loh perjalanannya," pungkas Ari Lasso.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Ari Lasso Siap Gelar Konser 3 Dekade Bersama PertaminaPenyanyi legendaris Ari Lasso siap menghibur para penggemarnya di empat kota besar di pulau Jawa, dengan judul 'Konser 3 Dekade Perjalanan Cinta Ari Lasso'.
Read more »
Ari Lasso Mengaku Hanya Dibayar Nasi Kotak dan Air Mineral Saat Pertama ManggungAri Lasso mengatakan momentum manggung kali pertama itu terjadi dalam acara penutupan penataran di kampusnya.
Read more »
Tak Kalah dari Konser Coldplay, Erick Thohir Gelar Konser Rakyat di Labuan BajoAntusiasme tinggi jelang konser Coldplay di Jakarta pada 15 November 2023 sudah mulai tercium sejak hari ini. Tak ingin kalah, Menteri BUMN Erick Thohir bahkan sudah menyulut animo tinggi masyarakat
Read more »
Terungkap Tarif Vokalis Dewa 19, Ari Lasso, Once Mekel, dan Virzha, Siapa Paling Mahal? Tak Disangka..Penikmat musik tanah air tengah dihebohkan atas perseteruan antara Ahmad Dhani dan Once Mekel soal royalti lagu, Ahmad Dhani sebut tarif vokalis Band Dewa 19.
Read more »
Ari Wibowo Dituding Pelit, Ira Wibowo: Mereka Hidup Enak Kok Selama IniIra Wibowo bantah tudingan yang menyebut adiknya, Ari Wibowo pelit
Read more »