Stefan Bradl Gantikan Alex Rins di MotoGP Belanda TempoOtomotif
TEMPO.CO, Jakarta - Pembalap LCR Honda Alex Rins akan digantikan oleh Stefan Bradl di MotoGP Belanda akhir pekan ini. Rins masih menjalani pemulihan karena patah tulang kering kaki kanan setelah terjatuh di MotoGP Italia dua pekan lalu. Bradl saat ini merupakan pembalap penguji Honda. Juara Dunia Moto2 2011 ini mendapatkan banyak kesempatan sebagai pembalap pengganti sejak dalam beberapa tahun terakhir. Bradl menjadi pilihan HRC bersama Iker Lecuona untuk menggantikan pembalap Honda yang cedera.
Pilihan Editor: MotoGP: Absen di Jerman, Marc Marquez Bakal Tampil di GP BelandaIngin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Alex Marquez Punya Modal Bagus Tatap MotoGP BelandaRider Gresini Racing, Alex Marquez, sukses memutus puasa poin di MotoGP Jerman. Dia pun mempunyai modal bagus menuju MotoGP Belanda.
Read more »
F1 dan MotoGP, Mana yang Lebih Populer?Formula 1 dan MotoGP merupakan ajang balap tertinggi di muka bumi. F1 untuk roda empat dan MotoGP untuk roda dua.
Read more »
Lorenzo Sebut Motor Honda Makin Parah, Bikin Pebalapnya CelakaMenurut Lorenzo, motor MotoGP Honda kini semakin parah karena menyebabkan ridernya kecelakaan hingga cedera!
Read more »
Ducati Sebut Jorge Martin Punya Kontrak 2 Tahun, Tetap Bela Pramac di MotoGP 2024 - Bola.netBos Ducati Corse, Paolo Ciabatti, menyatakan bahwa Jorge Martin sejatinya terikat kontrak dua tahun di MotoGP.
Read more »
KTM Tolak Tentukan Masa Depan Pedro Acosta di MotoGP pada 30 Juni 2023 - Bola.netKTM takkan ambil keputusan soal line up MotoGP 2024 pada 30 Juni 2023, seperti yang dikatakan oleh Pedro Acosta.
Read more »
Jake Dixon Mulai Negosiasi Kontrak MotoGP 2024, Bela GASGAS atau Gresini? - Bola.netPembalap GASGAS Aspar Team Moto2, Jake Dixon, menegosiasikan kontrak dengan beberapa tim MotoGP untuk musim 2024.
Read more »