Stabil, Harga Emas Antam Hari Ini Rp 1.071.000 per Gram TempoBisnis
TEMPO.CO, Jakarta - Harga emas Antam stabil di level Rp 1.071.000 per gram dalam perdagangan akhir pekan, Minggu, 30 Juli 2023. Tidak ada perubahan harga dibanding perdagangan Sabtu, 29 Juli 2023. Tren yang sama juga terjadi pada harga jual kembali atau buyback. Hari ini, buyback masih bertahan di Rp 950.000 per gram.Adapun sebagaimana PMK No 34/PMK.10/2017, penjualan kembali emas batangan ke PT ANTAM Tbk dengan nominal lebih dari Rp 10 juta dikenakan PPh 22 sebesar 1,5 bagi pemegang NPWP.
Sementara non NPWP dikenakan PPh 3 persen. PPh 22 atas transaksi buyback dipotong langsung dari total nilai buyback. Berikut harga emas Antam yang terdaftar di logammulia.com dalam perdagangan Minggu, 30 Juli 2023:0,5 gr Rp 585.5001 gr Rp 1.071.0002 gr Rp 2.082.0003 gr Rp 3.098.0005 gr Rp 5.130.00010 gr Rp 10.205.00025 gr Rp 25.387.00050 gr Rp 50.695.000100 gr Rp 101.312.000250 gr Rp 253.015.000500 gr Rp 505.820.0001.000 gr Rp 1.011.600.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Rincian Harga Emas Hari Ini di Pegadaian, dari 0,5 Gram hingga 1 KgRincian harga emas hari Ini di Pegadaian, dari harga emas batangan UBS 0,5 Gram hingga harga emas Antam 1 Kg.
Read more »
Dampak The Fed Mulai Terasa, Harga Emas Antam Turun TajamHarga emas Batangan 24 karat PT Aneka Tambang Tbk. (ANTM) atau Antam terpantau turun pada Jumat (28/7/2023).
Read more »
Harga Emas Antam Hari Ini Turun Rp 8.000 Segram, Cek Daftarnya di SiniHarga emas hari ini di Antam turun Rp 8.000 menjadi sebesar Rp 1.068.000.
Read more »
Harga Emas Batangan Antam Jumat Pagi Turun Rp8.000Harga jual kembali (buyback) emas Antam turun Rp9.000.
Read more »
Anjlok Rp8.000 per Gram, Simak Daftar Harga Emas Antam Hari IniHarga emas batangan PT Aneka Tambang (Persero) Tbk atau Antam, Jumat (28/7/2023) turun Rp8.000 menjadi Rp1.068.000 per gram.
Read more »
Harga Emas Antam di Pegadaian Hari Ini Diskon, Waktunya Beli?Harga emas cetakan Antam dan UBS di Pegadaian terpantau kompak bergerak turun pada hari ini, Sabtu (29/7/2023).
Read more »