'Nanti kita akan hadir memberikan keterangan agar informasinya tidak sumir. Kita insya Allah akan hadir di Kejaksaan Agung nanti siang, pukul 13.00,' ujar Dito di Istana Kepresidenan Jakarta, Senin (3/7).
Menteri Pemuda dan Olahraga Dito Ariotedjo akan menyambangi Kejaksaan Agung untuk memberikan keterangan sebagai saksi terkait kasus korupsi proyek pengadaan menara base transceiver station di Kementerian Komunikasi dan Informatika. Ia mengatakan akan hadir pukul 13.00 WIB.
"Nanti kita akan hadir memberikan keterangan agar informasinya tidak sumir. Kita insya Allah akan hadir di Kejaksaan Agung nanti siang, pukul 13.00," ujar Dito di Istana Kepresidenan Jakarta, Senin . Politisi Golkar itu pun mengaku tidak mempersiapkan apapun untuk memberikan keterangan. Ia mengaku sama sekali tidak mengetahui apa tuduhan yang dilayangkan kepadanya."Tidak ada yang disiapkan karena ini benar-benar sumir. Saya tidak tahu apa-apa jadi datang saja," tuturnya.
Sebagaimana diketahui, Dito diduga menerima aliran dana korupsi BTS Kominfo senilai Rp27 miliar. Nama Dito disebut oleh salah satu terdakwa Irwan Hermawan, sebagai penerima dana proyek BTS Bakti Kominfo sebesar Rp27 miliar.Dana itu diterima Dito pada rentang November hingga Desember 2022 saat masih menjabat staf khusus Menteri Koordinator bidang Perekonomian Airlangga Hartarto, yang juga Ketua Umum Partai Golkar.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Menpora Dito Ariotedjo Siap Penuhi Panggilan Kejaksaan Agung Terkait Kasus Korupsi BTS Kominfo - Tribunnews.comMenteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Ario Bimo Nandito Ariotedjo atau Dito Ariotedjo mengaku siap memenuhi panggilan Kejaksaan Agung sebagai saksi. Dirinya bakal bersaksi dalam perkara dugaan rasuah pengadaan menara BTS BAKTI Kominfo. (Ld)
Read more »
Diduga Terlibat Korupsi BTS, Dito Ariotedjo bakal Dipanggil KejagungKejaksaan Agung (Kejakgung) akan memanggil Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Ario Bimo Nandito Ariotedjo alias Dito Ariotedjo, Senin (3/7). Sumber:
Read more »
Menpora Dito Ariotedjo Siap Penuhi Panggilan Kejaksaan Agung”Agendanya resmi. Sebagai warga negara yang taat hukum, saya akan hadir sesegera mungkin,” kata Menpora Dito Ariotejdo soal panggilan yang dilayangkan penyidik Kejagung kepadanya. Polhuk AdadiKompas Kompas58
Read more »
Menpora Dito Ariotedjo Akan Penuhi Panggilan Kejaksaan Agung Siang Ini - Tribunnews.comMenteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo dipastikan bakal menghadiri panggilan penyidik Kejaksaan Agung hari ini, Senin (3/7/2023). Ia akan memberikan keterangan sebagai saksi perkara dugaan korupsi pengadaan tower BTS pada BAKTI Kominfo. (ld)
Read more »
Respons Menpora Dito Dipanggil Kejagung Soal Kasus BTS KominfoMenpora Dito Ariotedjo membenarkan telah menerima surat panggilan dari Kejaksaan Agung (Kejagung).
Read more »
Kejagung Periksa Menpora sebagai Saksi Terkait Kasus Korupsi Johnny G PlateKejaksaan Agung menjadwalkan pemeriksaan terhadap Menpora Dito Ariotedjo pada Senin (03/07) besok.
Read more »