Tim Hukum KPU RI menjawab tudingan Tim Hukum Anies-Muhaimin (AMIN) yang menuding Sirekap menjadi alat kecurangan saat penyelenggaraan Pemilu 2024.
Tim Hukum Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia menjawab tudingan Tim Hukum Anies-Muhaimin yang menuding Sistem Informasi Rekapitulasi Elektronik menjadi alat kecurangan saat penyelenggaraan Pemilu 2024.
Hifdzil pun mengklaim, dalil pemohon yang mendalilkan kecurangan termohon yang dilakukan melalui sistem IT dan Sirekap adalah tidak benar. Sebab Sirekap menjadi alat bantu untuk meningkatkan transparansi dan akuntabilitas penyelenggara pemilihan umum. 'Aturan ini menjelaskan bahwa dalam proses yang terbuka ini, masyarakat dapat melakukan cek dan memberikan koreksi pada data yang ditulis oleh KPPS pada form C.Hasil,' Hifdzil menandaskan.Di Sidang PHPU, Anies Sebut Ada Sejumlah Intervensi Negara Saat PemiluCalon presiden nomor urut 1, Anies Baswedan menyebut ada sejumlah tindakan yang diduga dilakukan negara untuk melakukan intervensi dalam Pemilu 2024. Mulai dari intimidasi kepada aparat daerah hingga bantuan sosial yang dipolitisir.
'Hal ini untuk memenangkan salah satu calon, bahkan intervensi ini tempat merambah hingga pemimpin Mahkamah Konstitusi ,' jelas Anies. 'Ini adalah wujud tertinggi dari kedaulatan rakyat di mana setiap suara dapat dihitung tanpa tekanan, tanpa ancaman, tanpa Imbalan. Pertanyaannya, apakah Pilpres 2024 kemarin telah dijalankan secara bebas jujur dan adil? Izinkan kami menjawabnya tidak!,' tegas Anies saat membuka pidatonya di Sidang PHPU, Gedung MK, Jakarta, Rabu .
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Eks Wakapolri Sebut KPU Tidak Kebal Hukum, Polisi Bisa Periksa IT Sirekap Selidiki Dugaan Penggelembungan SuaraDia mengingatkan, KPU tidak punya kekebalan, sama dengan warga negara lain di mata hukum, sehingga polisi bisa memeriksa sistem IT Sirekap.
Read more »
KPU Pusat Bantah KPU Papua Jemput Paksa Komisioner KPU JayapuraKPU pusat membantah berita yang mengutip Ketua KPU Papua Steve Dumbon yang mengaku menjemput paksa komisioner KPU Kota Jayapura untuk pelaksanaan pleno.
Read more »
Sikapi Pengumuman KPU, Tim Hukum Anies-Muhaimin Siap ke MK Hari KamisCalon presiden dan calon wakil presiden (capres-cawapres) nomor urut satu, Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar, Rabu malam (20/3) mengatakan tim hukum mereka siap datang ke Mahkamah Konstitusi (MK) untuk mendaftarkan “permohonan pembatalan Keputusan KPU No.360/2024 tentang Penetapan Hasil...
Read more »
Gugat Keputusan KPU, Tim Hukum Anies Bawa Tumpukan BerkasPenasaran! Apa saja isi berkas yang dibawa Tim Hukum AMIN?
Read more »
Jelang Pengumuman KPU, Tim Hukum Anies-Muhaimin Nyatakan Siap Gugat ke MK: 90 Persen SiapTim Hukum Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar sebut pihaknya sudah siap 90 persen untuk melayangkan gugatan sengketa Pemilu 2024 ke MK
Read more »
Strategi KPU Hadapi Gugatan Hasil Pemilu di MK: Konsolidasi Tim Hukum dan Siapkan SejumlahBuktiKomisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU) Mochamad Afifuddin mengatakan, pihaknya akan menyiapkan strategi menghadapi gugatan sengketa pemilu di Mahkamah Konstitusi (MK).
Read more »