Zulhas mengungkapkan Indonesia kini tengah menjadi Keketuaan ASEAN 2023 setelah tahun lalu memegang Presidensi G20 sebelum India.
Zulhas mengaku sangat bahagia dan bersemangat menyambut Presidensi G20 India. Ia pun mengucapkan selamat atas prestasi yang dicapai India dalam penyelenggaraan ini.
Ia rencananya akan kembali datang ke India di G20 Summit pada September 2023 untuk mendampingi Presiden RI Joko Widodo. "Saya ingin menjadi jembatan agar segala hambatan perdagangan antara India dan Indonesia bisa terselesaikan," ungkapnya.Kepada Menteri Perdagangan dan Industri India Piyush Goyal, Zulhas pun mengungkapkan keinginannya untuk meningkatkan volume perdagangan dan membangun hubungan yang kuat dan erat dengan Indonesia. Sebab menurutnya, ada potensi yang besar terkait kerja sama ekonomi kedua negara.
Selain Zulhas, turut hadir berbagai menteri lainnya seperti Minister of International Trade, Export Promotion, Small Business & Economic Development Canada Mary Ng, Executive Vice-President and European Trade Commissioner Uni Eropa Valdis Dombrovskis, Minister for Trade, Industry, and Energy Republic of Korea Dukgeun Ahn, dan masih banyak lainnya.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Menteri ESDM fokuskan tiga hal pada Keketuaan Indonesia di ASEAN 2023Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif menyatakan pada Keketuaan Indonesia di ASEAN Tahun 2023, Indonesia akan berfokus dan memajukan ...
Read more »
Keketuaan Indonesia 2023 dorong ASEAN sebagai pusat pertumbuhanSekretaris Jenderal Kementerian Komunikasi dan Informatika Mira Tayyiba menyatakan Keketuaan ASEAN Indonesia 2023 mendorong ASEAN sebagai pusat ...
Read more »
Mendag Zulhas: Indonesia Siap Mendorong Kolaborasi G20 & ASEANMenteri Perdagangan RI Zulkifli Hasan menyampaikan hal penting terkait sistem sistem perdagangan multilateral dalam pidato sambutan G20 TIMM
Read more »
Janji Temu Kembali, Zulhas Akan Sambut Delegasi UEA di ASEAN BAC SummitMenteri Perdagangan RI Zulkifli Hasan melakukan pertemuan bilateral dengan perwakilan Uni Emirat Arab di Jaipur, India.
Read more »
Menteri Energi se-ASEAN Kumpul di Bali, Bahas Dana Transisi Energi hingga Trans-ASEAN Gas PipelineMenteri ESDM Arifin Tasrif menyatakan diperlukan dana sebesar 29,4 triliun dolar AS untuk melaksanakan transisi energi di ASEAN, hingga 2050.
Read more »
RI tekankan interkonektivitas untuk memanfaatkan energi lintas negaraIndonesia menekankan interkonektivitas antarnegara ASEAN merupakan isu krusial pada Keketuaan ASEAN 2023 dengan keberagaman energi yang dimilikinya, ...
Read more »