SEA Games 2023: Chef de Mission Imbau Atlet Jaga Kondisi Saat Rayakan Lebaran

Malaysia News News

SEA Games 2023: Chef de Mission Imbau Atlet Jaga Kondisi Saat Rayakan Lebaran
Malaysia Latest News,Malaysia Headlines
  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 22 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 63%

SEA Games 2023: Chef de Mission Imbau Atlet Jaga Kondisi Saat Rayakan Lebaran TempoSport

TEMPO.CO, Jakarta - Chef de Mission Kontingen Indonesia di SEA Games 2023, Lexyndo Hakim, mengimbau seluruh atlet menjaga kondisi saat merayakan Idul Fitri 1444 Hijriah sesuai anjuran tim pelatih. 'Kami harus memperhatikan para atlet tetap menjalankan latihan dengan konsisten pada bulan suci Ramadan. Ramadan telah menjadi momentum menempa mental dan fisik para atlet.

Apalagi, kontingen Indonesia ditargetkan mempertahankan prestasi sebelumnya dengan menempati peringkat ketiga pada klasemen akhir perolehan medali.Lexy juga berpesan kepada atlet untuk memanfaatkan momentum Lebaran dengan meminta restu dan doa orang tua agar dapat berprestasi di SEA Games. “Doa dan semangat dari keluarga juga, menurut saya, menjadi stimulus untuk keberhasilan di SEA Games Kamboja nanti,' ujar Lexy.

We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more:

tempodotco /  🏆 12. in İD

Malaysia Latest News, Malaysia Headlines

Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.

Ketua Umum KONI Cek Kesiapan SEA Games 2023 di Kamboja, Pastikan Kontingen Indonesia Nyaman Selama BertandingKetua Umum KONI Cek Kesiapan SEA Games 2023 di Kamboja, Pastikan Kontingen Indonesia Nyaman Selama BertandingKunjungan Ketua Umum KONI untuk melakukan audiensi dengan Sekretaris Jenderal (Sekjen) Cambodian SEA Games Organizing Committee (CAMSOC) Vath Chamroeun Oly.
Read more »

Nasihat Para Legenda untuk Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2023Nasihat Para Legenda untuk Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2023Timnas Indonesia U-22 tak lama lagi tampil di SEA Games 2023 di Kamboja. Para legenda memberikan dukungan dan nasihat.
Read more »

5 Fakta Penting Persiapan Indonesia untuk SEA Games 2023 KambojaMenpora Dito Ariotedjo mengungkapkan sederet fakta penting terkait persiapan Indonesia dalam menghadapi SEA Games 2023 Kamboja.
Read more »

Begini Kesiapan Kamboja sebagai Tuan Rumah SEA Games 2023, Sampai Bangun Jalan TolSEA Games 2023 Kambija tinggal sebulan lagi. Apa saja persiapan Kamboja menjelang perhelatan olahraga antar-negara Asia Tenggara ini?
Read more »

Philippe Troussier Dapat Bantuan Eks Pelatih Timnas U-19 Qatar di SEA Games 2023 - Bolasport.comPhilippe Troussier Dapat Bantuan Eks Pelatih Timnas U-19 Qatar di SEA Games 2023 - Bolasport.comTimnas U-22 Vietnam telah menjalani sesi latihan pertama untuk persiapan SEA Games 2023 yang dipimpin langsung oleh pelatih Philippe Troussier. Namun, pelatih asal Prancis itu juga mendapat tambahan bantuan dalam melatih anak-anak asuhnya
Read more »

Tim Jetski Indonesia Pasang Target 3 Emas di SEA Games 2023Tim Jetski Indonesia Pasang Target 3 Emas di SEA Games 2023Indonesia Jetsport Boating Association (IJBA) menargetkan tiga emas dalam ajang SEA Games 2023 di Kamboja pada 5-17 Mei 2023.
Read more »



Render Time: 2025-03-26 22:57:52