Satpam Sekolah di Jaksel Edarkan Narkoba, Polisi: Dijual ke Rekan Seprofesi
PIKIRAN RAKYAT – Seorang satpam sekolah di Jakarta Selatan diciduk polisi usai diduga mengedarkan narkoba jenis sabu-sabu. Kabar ini diungkap Kepala Kepolisian Sektor Cilandak Jaksel, Kompol Wahid Key.
Wahid Key menyebut satpam sekolah itu berinisial RR. Ia ditangkap pada Senin 17 Juli 2023 lalu sekira pukul 14.00 WIB, dilansir dari laman PMJ News. "Tersangka RR ditangkap sedang bertugas di sekolah dan berusaha melarikan diri. Namun, akhirnya tertangkap setelah terjadi kejar mengejar," katanya kepada wartawan, Sabtu 22 Juli 2023.
Dugaan terlibat peredaran narkoba jenis sabu-sabu menjadi alasan dilakukannya penangkapan tersebut. Meski begitu, penangkapan itu sempat terkendala karena pelaku mencoba melarikan diri. Paket sabu-sabu jadi barang bukti Wahid Key menyatakan pihaknya menyita barang bukti berupa paket sabu-sabu. Terungkap pula bahwa pelaku menyebarkan barang haram itu ke rekan seprofesinya di sekolah tersebut.Menurut penyelidikan kepolisian, pelaku sudah menjalankan aksinya hampir setahun terakhir.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Edarkan 1,3 Juta Pil Koplo, Mahasiswa asal Jakarta Ditangkap Polisi JombangSatuan Reserse Narkoba Kepolisian Resor Jombang, Jawa Timur, berhasil mengungkap sindikat penjualan pil LL atau pil koplo dan menangkap dua orang yang terlibat. - Halaman 1
Read more »
Perlu Kemitraan Pemerintah dan Sekolah SwastaKemitraan antara pemerintah dan sekolah swasta menjadi salah satu solusi agar anak-anak kurang mampu yang tidak diterima di sekolah negeri dan masuk sekolah swasta dapat difasilitasi. Opini AdadiKompas
Read more »
Pernah Dipingpong RS, Satpam 'Outsourcing' di Pangkalpinang Maju Jadi CalegBobby berkomitmen memperjuangkan pelayanan kesehatan jika terpilih sebagai anggota dewan kelak. Ia pernah merasakan sulit dapat akses pengobatan.
Read more »
Pemotor Tabrak Mobil Box di Jaksel, Satu Anggota Brimob Jadi KorbanPengendara motor itu diduga kurang fokus ketika melaju dari arah timur. '
Read more »
Kebakaran di Permukiman Padat Jaksel, 23 Mobil Damkar DikerahkanKebakaran terjadi di kawasan permukiman penduduk di Kuningan, Setiabudi, Jaksel. Sebanyak 23 mobil damkar dikerahkan ke lokasi kebakaran.
Read more »
Viral Jeep Rubicon Serempet Pemobil di Tol Mampang Jaksel, Polisi Turun TanganViral di sosial media instagram menampilkan Mobil mewah Jeep Rubicon tiba-tiba menyerobot dari lajur kiri hingga serempet pemobil di exit tol Mampang
Read more »