Megawati awalnya tampak sibuk berfoto bersama Romo Sindhu dan Sekretaris DPD PDIP Yogyakarta, Totok Hedi Santosa. Presiden kelima RI ini pun tersadar saat itu tidak ada Ganjar Pranowo ikut berfoto bersama.
Liputan6.com, Yogyakarta - Momen menarik terjadi saat Ketua Dewan Pengarah Badan Pembinaan Ideologi dan Pancasila Megawati Soekarnoputri meresmikan patung Bung Karno di Omah Petroek, Yogyakarta, Rabu .
Berdasarkan pantauan Liputan6.com, Megawati terlihat menerima sejumlah kenang-kenangan dari budayawan Romo Sindhunata. Kenang-kenangan yang diberikan berupa patung miniatur dan foto Bung Karno, hingga lukisan Megawati menaiki banteng."Mana Ganjar, yuk," ucap Megawati.Ganjar yang memakai pakaian serba hitam pun ikut bergabung untuk berfoto bersama. Gubernur Jawa Tengah itu berdiri di sebelah Megawati sambil memegang sebuah foto Presiden pertama RI Soekarno.
"Ini pas di desa ini, Pak Karno turun gunung. Ini memberi petunjuk ke kita bahwa generasi muda harus menggali dan melestarikan ," katanya dalam pidato sebelum patung Bung Karno diresmikan, Rabu. Romo Sindhu melanjutkan pose menunjuk patung Bung Karno juga sebagai sinyal kepada semua anak bangsa untuk tetap setia kepada dasar bangsa, yakni Pancasila.
Dia menyebut lima batu diletakkan sebagai simbol jumlah butir Pancasila dan Bung Karno dianggap sebagai tokoh yang melahirkan ideologi Indonesia itu.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
PPP: Meskipun Nanti Beda Pilihan, Kami Tetap Bersama Megawati Menangkan Ganjar PranowoPPP menegaskan akan tetap berada di koalisi PDIP mengusung Ganjar Pranowo sebagai capres di Pilpres 2024.
Read more »
Megawati dan Ganjar Pranowo Satu Mobil saat di Yogyakarta, Ini yang DibahasKetua Umum PDI Perjuangan (PDIP) Megawati Soekarnoputri mengunjungi Kantor DPD PDIP Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), Selasa (22/8/2023).
Read more »
Perdana, Bu Mega Datangi Kantor DPD PDIP DIY, Ganjar dan Hasto MendampingiMegawati tampak didampingi Ganjar Pranowo, Hasto Kristiyanto, dan Bambang Pacul Wuryanto.
Read more »
Megawati dan Ganjar Bahas Dampak El Nino dalam Perjalanan di YogyakartaSelanjutnya, Megawati Soekarnoputri membahas penanganan stunting kepada Ganjar Pranowo.
Read more »
Muhaimin Iskandar Minta Ganjar Pranowo Cari Teman LainPKB menjadi salah satu parpol yang jadi incaran bacapres. Maklum, basis pemilihnya terbanyak di Pulau Jawa.
Read more »