Pelatih Persib, Bojan Hodak, punya rencana usai timnya mengalami dua kekalahan beruntun di ajang AFC Champions League 2.
Pelatih Bojan Hodak dalam konferensi pers jelang duel big match Persib Bandung vs Arema FC di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung dalam pekan ketiga Liga 1 2024-2025 .Jumat kemarin, Persib baru saja menjalani perjalanan pulang dari Hangzhou, China. “Setelah itu pemain akan diliburkan selama tiga hari karena mereka memainkan banyak pertandingan dan juga banyak berlatih selama satu bulan terakhir,” papar Hodak.
Kekalahan tipis 0-1 harus diterima Marc Klok dan kolega kala bertamu ke rumah Zhejiang FC. Performa apik tak cukup untuk Persib membawa pulang poin dari China. Artinya, Maung Bandung mengalami dua kekalahan beruntun dalam ajang AFC Champions League 2 2024-2025, setelah sebelumnya juga dikandaskan wakil Thailand, Port FC, dengan sekor serupa di Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung.Bajul Ijo, julukan Persebaya, yang kini berada di puncak klasemen Liga 1, tentu akan menjadi ujian serius bagi Persib.
“Setelah libur, kami akan kembali berlatih dengan normal, kami akan bekerja lagi menatap laga melawan Persebaya,” kata Hodak yang kini berusia 53 tahun. Sebab, Panitia Pelaksana pertandingan kandang Persib dijatuhi sanksi Komite Disiplin PSSI berupa larangan menggelar laga dengan penonton sampai paruh musim nanti.
Setelah melalui sanksi dua laga kandang tanpa penonton, Persib kemudian masih harus menutup bagian tribune stadion dalam tiga partai berikutnya.Jalan Medan Merdeka Sekitar Monas Lumpuh Total, Warga Berjam-jam Terjebak MacetSelamat, Kamu Pembaca Terpilih!
Persib Bandung Bojan Hodak Persib Vs Persebaya Persebaya Liga 1 2024-2025 AFC Champions League 2 Zhejiang FC Bojan Hodak Bandung Persib AFC Champions League 2
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Persib Bandung Menelan Kekalahan dari Zhejiang FC di Grup F AFC Champions League 2Persib Bandung kalah dengan skor 1-0 dari Zhejiang FC dalam pertandingan penyisihan Grup F AFC Champions League 2 yang berlangsung pada Kamis (3/10/2024) malam WIB. Gol tunggal Zhejiang dicetak oleh Jean Kouassi memanfaatkan kesalahan bek Persib, Victor Igbonefo.
Read more »
Ciro Alves dan Persib Bandung Hadapi Tantangan Zhejiang FC di AFC Champions LeaguePersib Bandung akan menghadapi Zhejiang FC dalam pertandingan Grup F AFC Champions League 2024-2025. Pelatih Bojan Hodak mengaku laga ini sulit, namun tim optimis untuk meraih kemenangan. Ciro Alves tak gentar menantang tim unggulan.
Read more »
Reaksi AFC Champions League Lihat Persib Takluk dari Port FC di Menit Akhir, Bikin Patah Hati!Berita Reaksi AFC Champions League Lihat Persib Takluk dari Port FC di Menit Akhir, Bikin Patah Hati! terbaru hari ini 2024-09-19 22:29:03 dari sumber yang terpercaya
Read more »
Hasil AFC Champions League 2: Persib Tumbang 0-1 dari ZhejiangPersib menelan tumbang 0-1 saat bertandang ke markas Zhejiang dalam lanjutan AFC Champions League 2. Ini menjadi kekalahan kedua Maung Bandung.
Read more »
Zhejiang FC Vs Persib: Hodak Realistis di AFC Champions LeaguePersib Bandung akan menghadapi Zhejiang FC di AFC Champions League 2024-2025. Bojan Hodak ingin timnya realistis.
Read more »
Jadwal Siaran Langsung Persib Vs Port FC di AFC Champions League 2Laga Persib vs Port FC dalam Grup F AFC Champions League Two akan berlangsung di Stadion Si Jalak Harupat pada Kamis (19/9/2024) malam ini.
Read more »