Punya Aaron Ramsdale, Buat Apa Arsenal Ingin Datangkan David Raya?
Arsenal harus mengeluarkan uang yang tidak sedikit untuk merekrut Raya. Murphy tidak yakin kalau Raya bersedia menjadi pelapis Ramsdale di Arsenal.
"Dan dari sisi lain, jika Anda adalah Raya, langkah Anda selanjutnya adalah ke klub di mana Anda menjadi No.1. Tidak mungkin dia akan duduk bersama Arteta. Ya, mungkin permainannya telah berubah," lanjutnya. "Tapi saya tidak melihat seorang pemain, terutama penjaga gawang, berkata kepada seorang manajer, yang pindah seharga 40 juta, 'Saya akan menjadi No.2 dan mendapatkan tempat saya'. Dia mengatakan 'Saya tidak menjadi starter'. Satu-satunya cara Anda melewati pintu adalah jika manajer mengatakan kepada Anda akan menjadi starter."
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Cari Pesaing Aaron Ramsdale, Arsenal Incar David RayaArsenal dilaporkan sedang menjajaki kesepakatan untuk merekrut kiper Brentford, David Raya.
Read more »
Brentford Izinkan David Raya Bergabung ke Arsenal - Bola.netManajer Brentford, Thomas Frank buka suara terkait rumor yang mengaitkan kipernya, David Raya ke Arsenal. Sang manajer mengizinkan hal tersebut terjadi.
Read more »
David Raya Tolak Bayern, Lebih Suka Gabung Arsenal - Bola.netKiper Brentford David Raya dikabarkan menolak pinangan Bayern Munchen dan lebih memilih gabung klub Premier League, Arsenal.
Read more »
Arsenal Akhirnya Hubungi David Raya - Bola.netKlub Premier League Arsenal dikabarkan sudah membuka komunikasi dengan David Raya sebagai bagian dari usaha untuk memboyongnya ke Emirates Stadium dari Brentford.
Read more »
Efek Domino Transfer David Raya ke Arsenal: Inter Milan yang Merana - Bola.netSaga transfer David Raya menuju Arsenal bisa menimbulkan efek domino
Read more »
Peringatan Brentford untuk Arsenal: Harga David Raya 40 Juta Pounds, Titik! - Bola.netManajer Brentford, Thomas Frank buka suara terkait ketertarikan Arsenal pada David Raya
Read more »