Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, merencanakan akan menghadirkan Liga 4 di Indonesia sebagai bentuk terobosan.
Rencana itu diungkapkan Erick Thohir dalam pidato pembukaan Kongres Biasa PSSI 2024 di Hotel Shangrila, Jakarta Pusat, pada Senin .
Kehadiran Liga 4 sebagai bentuk untuk meningkatkan kompetisi sepak bola di Indonesia. Diketahui hingga saat ini terdapatErick yang mengetahui peringkat Liga 1 berada di urutan ke-28 Asia ingin melakukan transformasi bagi sepak bola Indonesia."Kami akan melakukan transformasi, tidak mungkin negara kita ini yang besar tapi duduk di posisi ke-28 Asia, di bawah Filipina.
"Ini harus didukung oleh semua stakeholder yang mempunyai niat baik untuk sepak bola Indonesia," jelas eks Presiden Inter Milan.Erick Thohir sendiri pernah mengungkapkan dalam pertemuan di gedung Kementerian BUMN pada April 2024. Dalam satu periode kepemimpinannya dari 2023-2027, ingin terlebih dahulu untuk membenahi timnas Indonesia, tetapi tidak lupa akan kompetisi liga serta klub.
Dia juga berfokus pada perbaikan manajemen yang transparan dan profesional, serta menginginkan adanya sistem kewasitan dan kepelatihan yang menyeluruh sampai ke akar rumput."Sudah ada di blueprint yang saya paparkan di FIFA sampai 2045, di mana disitu ada tolok-tolok ukur saya hari ini membangun pondasi. Tidak mungkin mentransformasi sepak bola Indonesia hanya waktu 4-5 tahun," ucap Erick .
Liga 1 Erick Thohir Rencana Liga 4 Erick Thohir Indonesia Kongres Biasa PSSI 2024 Liga 1
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Respons Wacana Penggunaan 8 Pemain Asing di Liga 1, PSSI Ingin Lihat Efek Domino ke Timnas IndonesiaPersatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) merespons wacana penggunaan delapan pemain asing untuk Liga 1 2024/25.
Read more »
PSSI Berencana Gelar Liga Putri Indonesia Pada 2026Ketua Umum PSSI Erick Thohir berencana akan menggelar Liga Sepakbola Putri Indonesia pada 2026 mendatang.
Read more »
Nasib Asnawi Mangkualam di Timnas Indonesia Terancam jika PSSI Naturalisasi Pemain Elite Eredivisie Liga Belanda IniBerita Nasib Asnawi Mangkualam di Timnas Indonesia Terancam jika PSSI Naturalisasi Pemain Elite Eredivisie Liga Belanda Ini terbaru hari ini 2024-05-14 19:22:30 dari sumber yang terpercaya
Read more »
Kena Sindir Timnas Putri Indonesia Soal Tak Ada Liga, PSSI Buka SuaraPSSI meminta para pemain Timnas Putri Indonesia bersabar.
Read more »
PSSI Targetkan Ada 6 Klub yang Bakal Ikuti Liga Putri IndonesiaPSSI menargetkan ada 6 klub partisipan Liga Putri Indonesia yang direncanakan bergulir mulai tahun 2026 mendatang.
Read more »
Respons PSSI Usai Mantan Pemain Timnas Indonesia dan Liga 1 Diduga Aniaya Wasit saat TarkamPSSI buka suara terkait insiden pengeroyokan wasit pertandingan antar kampung yang diduga dilakukan sejumlah Liga 1.
Read more »