Presiden Joko Widodo mengaku menjadi salah satu orang yang kena prank wasit Qasim Matar Ali Al Hatmi yang memimpin laga Indonesia melawan Thailand di final SEA Games 2023, Selasa (16/5) malam.
Jokowi mengaku sudah sangat senang ketika melihat pelatih timnas U-22 Indonesia Indra Sjafri melakukan selebrasi di pinggir lapangan, merayakan kemenangan dengan skor 2-1."Saya keliru juga. Sudah saling salaman, saling menyelamati, ternyata masih main dan gol. Kaget juga," ujar Jokowi di Medan, Sumatra Utara, Selasa.Kepemimpinan wasit asal Qatar itu memang menjadi sorotan, terutama ketika pada akhir babak kedua. Official pertandingan memutuskan tambahan waktu 7 menit.
Pada satu momen, ketika tambahan waktu menunjukkan 8 menit 30 detik, wasit meniup peluit. Para pemain timnas Indonesia dan pelatih mengira itu adalah tanda laga telah usai. Namun, ternyata, itu adalah peluit tanda pelanggaran oleh Indonesia dan tendangan bebas bagi Thailand.Pelatih, official dan pemain tampak kebingunan dengan keputusan itu. Lantas, tim pun kehilangnan konsentrasi dan kebobolan dari skema tendangan bebas kontroversial tersebut.
Untungnya, pada babak perpanjangan waktu, Indonesia mampu bangkit dan akhirnya menang telak dengan skor 5-2.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Indonesia Vs Thailand, Wakil Presiden Harap Timnas Raih Emas SEA GamesWakil presiden RI, Ma'ruf Amin berharap agar timnas U22 Indonesia dapat memenangkan laga final sepakbola SEA Games 2023 kontra Thailand.
Read more »
Jokowi Sentil Akurasi Data Pertanian saat Luncurkan Sensus Tani 2023Presiden Jokowi mengeluhkan kurang baiknya pengelolaan dan keakuratan data di Indonesia. Bagaimana katanya?
Read more »
Jokowi Kesal Data Pertanian Amburadul, Kebijakan Pupuk Subsidi Jadi Nggak Betul'Bagaimana saya bisa putuskan sebuah kebijakan kalau datanya nggak akurat, harus yang paling update, paling terkini,' kata Jokowi.
Read more »
Presiden Jokowi Puji Kiprah Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2023: Mental pemenang - Bola.netPresiden Joko Widodo mengikuti aksi Timnas Indonesia U-22 yang berlaga di SEA Games 2023
Read more »
Soal Kriteria Pemimpin, Jokowi: Yang Mau Bekerja Keras dan Pemberani Demi Rakyat!Presiden Joko Widodo mengungkap soal kriteria pemimpin yang dibutuhkan rakyat untuk memajukan Indonesia.
Read more »