Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi) membagikan baju kaos berwarna hitam kepada pengunjung Mall The Park Kendari saat melakukan kunjungan kerja ...
Warga Kota Kendari yang mendapatkan baju kaos dari Presiden Jokowi. Kendari - Presiden Republik Indonesia Joko Widodo membagikan baju kaos berwarna hitam kepada pengunjung Mall The Park Kendari saat melakukan kunjungan kerja di Kota Kendari, Provinsi Sulawesi Tenggara, Minggu.
Pantauan ANTARA, Presiden Jokowi memasuki Mall The Park Kendari bersama rombongan dengan pengawalan ketat oleh Pasukan Pengamanan Presiden atau Paspampres dan personel TNI-Polri. Jokowi di pintu Mall The Park Kendari diwarnai teriakan histeris warga yang menggemakan nama Presiden RI "Pak Jokowi-Pak Jokowi". Presiden seraya melambaikan tangan ke arah warga, bahkan, banyak warga yang berteriak sambil menggendong anaknya dan melambaikan tangannya pula ke arah Jokowi dan meminta berfoto bersama dengan orang nomor satu di Indonesia itu.
Yoni Saptiari menyampaikan bahwa dirinya menunggu kedatangan Jokowi di mall tersebut sejak pukul 18:00 WITA.Presiden Joko Widodo melakukan kunjungan kerja di Provinsi Sulawesi Tenggara , untuk meresmikan Bendungan Ameroro, Kabupaten Konawe kemudian berkunjung ke Kabupaten Kolaka Utara , Muna dan Muna Barat .
Dalam kunjungan kerja tersebut Kepala Negara akan melaksanakan beberapa agenda, yakni peresmian bendungan dan pembagian bantuan langsung tunai atau BLT, serta melakukan kunjungan ke beberapa rumah sakit daerah di Bumi Anoa.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Presiden Jokowi kunjungi Mall The Park Kendari disambut ribuan wargaPresiden Republik Indonesia (RI) Joko Widodo (Jokowi) mengunjungi Mall The Park Kendari dan disambut oleh ribuan warga Kota Kendari, Provinsi Sulawesi ...
Read more »
“The Presidents Club” ala Prabowo, Mungkinkah Terwujud?Klub Presiden membutuhkan kesediaan presiden dan mantan presiden untuk meluruhkan ego demi kepentingan yang lebih besar.
Read more »
Prabowo Ingin Bentuk Presidential Club, Jokowi: Bagus, 2 Hari Sekali KetemuPresiden Jokowi merespons baik wacana presiden terpilih Prabowo Subianto membentuk perkumpulan presiden terdahulu atau presidential club.
Read more »
Soal Penyusunan Kabinet Prabowo-Gibran, Jokowi Sebut Usul Boleh Tapi Nimbrung Enggak BolehPresiden terpilih Prabowo Subianto mengungkapkan keinginan membentuk Klub Presiden untuk mempertemukannya dengan Presiden sebelumnya.
Read more »
Istana Buka Suara Soal Dukungan Jokowi ke Prabowo-GibranPresiden Joko Widodo (Jokowi) mendukung program yang diusung oleh presiden wakil presiden terpilih periode 2024-2029.
Read more »
Ketua MPR RI Bamsoet Tegaskan Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden RI Sulit untuk DijegalKetua MPR RI Bambang Soesatyo (Bamsoet) menegaskan bahwa pelantikan Presiden dan Wakil Presiden RI baru sulit untuk dijegal.
Read more »