Presiden RI Joko Widodo mengaku juga sempat terkecoh ketika wasit asal Oman Qasim Ali Al-Hatmi meniup peluit jelang selesainya final sepak bola SEA Games 2023 Indonesia vs Thailand.
Usai kejadian tersebut, pelatih Timnas Indonesia Indra Sjafri masuk lapangan, melakukan sujud syukur, dan berselebrasi karena mengira pertandingan sudah berakhir. Saat itu Garuda Nusantara sedang memimpin 2-1 di Olympic Stadium, Selasa .
Nyatanya Al-Hatmi meniup peluit karena terjadi pelanggaran. Thailand kemudian mencetak gol penyama kedudukan dan memaksa digelarnya perpanjangan waktu di laga SEA Games 2023 ini. "Tadi sore memang saya janjian, para menteri dengan wagub dan lain-lain, kalau menang, saya traktir di Si Bolang untuk makan durian bareng-bareng. Jadi, karena menang, ya, harus nraktir karena janjiannya seperti itu," ujar Jokowi.
Presiden juga memastikan akan memikirkan hadiah yang pantas diberikan sebagai bonus bagi tim Indonesia atas pencapaian di SEA Games 2023 Kamboja.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Rifqi Bersiap Menuju Asian Games 2023 usai Raih Emas SEA Games 2023 - Jawa PosPetenis putra Indonesia, Muhammad Rifqi Fitriadi, segera bersiap diri menuju Asian Games 2023 usai merebut medali emas pada SEA Games 2023.
Read more »
All Indonesia Final, Bulu Tangkis Indonesia Pastikan Dua Medali Emas SEA Games 2023Indonesia memastikan dua medali emas dengan all Indonesia final di nomor tunggal putra dan ganda putri di SEA Games 203 Kamboja.
Read more »
Timnas Indonesia Juara SEA Games 2023, Dua Bomber Indonesia Cetak Masing-masing 5 GolTimnas Indonesia raih medali emas SEA Games setelah hajar Thailand 5-2. Dua pemain Indonesia jadi top Skor.
Read more »
Kunci Timnas Indonesia U-22 Raih Medali Emas SEA Games 2023 | Goal.com IndonesiaIndra menegaskan kemenangan timnas Indonesia U-22 membuktikan mentalitas anak asuhnya sudah mantap SEAGames2023
Read more »
Jadwal Timnas U-22 Indonesia Vs Thailand di Final SEA Games 2023 - Kick Off Tetap Pukul 19.30 WIB, Live RCTI - Bolasport.comDuel Timnas U-22 Indonesia Vs Thailand menjadi sajian partai puncak cabor sepak bola putra SEA Games 2023. Sempat tersiar kabar bila laga perebutan medali emas kali ini mundur satu jam ke jam 20.30 WIB. Benarkah? 🇮🇩🇹🇭
Read more »
Setelah emas SEA Games, Rifqi bersiap menuju Asian Games 2023Petenis putra Indonesia Muhammad Rifqi Fitriadi mengaku akan segera bersiap diri menuju Asian Games 2023 seusai merebut medali emas pada SEA Games 2023 Kamboja.
Read more »