PPP tegaskan tetap dukung Ganjar meski Sandiaga tak dipilih jadi bakal cawapres.
- Juru Bicara Partai Persatuan Pembangunan Donnie Tokan menyatakan partainya tak akan goyah mendukung bakal capres Ganjar Pranowo di Pilpres 2024, meski kadernya, Sandiaga Uno tak dipilih menjadi bakal cawapres.
"Enggak ada . Kita konsisten. Walaupun hanya cuma berdua, kami tetap konsisten untuk bersama PDI Perjuangan," katanya. Hal senada dikatakan Ketua DPP PPP Achmad Baidowi. Ia mengatakan keputusan mendukung Ganjar merupakan amanat dari Rapimnas V PPP.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
PPP Solid Dukung Ganjar dan Tetap Tegak Lurus Bila Sandiaga Tak Terpilih CawapresPernyataan itu sekaligus merespons anggapan sebagian internal PPP tak lagi sejalan dengan PDIP apabila Sandiaga tak terpilih menjadi Cawapres Ganjar Pranowo. Partai...
Read more »
Soal Sandiaga Uno Kemungkinan Tak Jadi Cawapres Ganjar, Arsul Sani PPP: Itu Pendapat SayaArsul mengklaim saat ini kondisi PPP tidak terjadi gejolak apapun mengenai dugaan Sandiaga Uno gagal jadi cawapres Ganjar Pranowo.
Read more »
PPP Sebut Soal Kabar Sandiaga Uno Tak Dipilih Cawapres Ganjar Pendapat Pribadi Arsul SaniUsman M Tokan mengatakan pernyataan Arsul Sani soal kemungkinan Sandiaga Uno tak dipilih jadi bacawapres Ganjar merupakan pendapat pribadi bukan PPP.
Read more »
PDI-P Persilakan PPP Jika Ingin Cabut Dukungan untuk Ganjar, Jika Sandiaga Tak Terpilih CawapresBasarah menilai, jika sebuah kerja sama politik dilakukan tanpa landasan kesukarelaan, maka akan sulit berjalan.
Read more »
Golkar-PAN Dukung Prabowo, PPP Tak Jemawa Sandiaga Bakal Jadi Cawapres GanjarPPP tak ingin jemawa dengan peluang Sandiaga Uno menjadi cawapres Ganjar Pranowo setelah Golkar dan PAN dukung Prabowo Subianto.
Read more »
PDIP: Silakan PPP Keluar Koalisi Pendukung Ganjar Jika Sandiaga Tak Jadi CawapresPDIP mempersilakan PPP keluar dari koalisi partai politik pendukung bakal calon presiden Ganjar Pranowo, jika Sandiaga Uno tidak jadi cawapres.
Read more »