Polres Bogor mengumumkan hasil tes DNA dari bayi yang tertukar di Rumah Sakit Sentosa.
- Penantian dua keluarga di Bogor terhadap anak kandung mereka berakhir. Polres Bogor mengumumkan hasil tes DNA silang dari bayi yang tertukar di Rumah Sakit Sentosa.
"Ditemukan memang fix 99,99 persen berdasarkan data yang diberikan oleh Kapuslabfor yang diwakili oleh beliau bahwa anak tersebut memang tertukar," kata Rio dalam konferensi pers, Jumat malam."Setelah itu, dengan kebesaran hati kedua belah pihak, maka proses telah dibacakan oleh puslabfor bareskrim, masing-masing pihak bisa menerima dengan kebahagiaan yang luar biasa," ujarnya.
Menurut Rusdy Ridho, kuasa hukum Siti, kliennya sudah merasa ada yang berbeda ketika menyusui bayinya di hari kedua setelah melahirkan. Kejanggalan lain, kata dia, adalah pertanyaan dari salah satu perawat di rumah sakit tersebut, yang menanyakan perihal gelang yang menempel pada bayi tersebut.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Sore Ini, Polisi Akan Umumkan Hasil Tes DNA Bayi Tertukar di BogorPolres Bogor, akan mengumumkan hasil tes DNA dari kedua bayi yang diduga tertukar di Bogor Jawa Barat, Sore (25/08/2023) ini. Dua keluarga dari bayi yang diduga
Read more »
Menanti Pengumuman Hasil Tes DNA Bayi Tertukar di BogorSebelumnya, kedua orang tua dan bayi yang diduga tertukar selama 1 tahun, telah menjalani Tes DNA silang di Puslabfor Polri, Sentul, Bogor pada Senin (21/08).
Read more »
2 Keluarga Bayi Tertukar Tiba di Polres Bogor Jelang Hasil Tes DNAPihak kedua keluarga bayi yang diduga tertukar di Kabupaten Bogor, Jawa Barat, tiba di Polres Bogor, jelang pengumuman hasil tes DNA.
Read more »