Polisi Pastikan Kabar Ayah Simpan Jasad Bayi di Freezer Selama 2 Hari Hoax

Malaysia News News

Polisi Pastikan Kabar Ayah Simpan Jasad Bayi di Freezer Selama 2 Hari Hoax
Malaysia Latest News,Malaysia Headlines
  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 48 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 51%

Polisi memastikan kabar yang menyebar terkait S (44), menyimpan jasad bayinya di Tangerang, selama dua hari di freezer adalah hoax.

adalah hoax. Sebab, berdasarkan hasil penyelidikan, bayi tersebut disimpan dalam freezer kurang dari 1x24 jam.

Jana mengatakan, bayi itu meninggal dunia di rumah sakit pada Senin , sekitar pukul 06.30 WIB. Bayi itu pun dikeluarkan oleh rumah sakit di hari yang sama sekitar pukul 13.00 WIB, setelah proses administrasi dan keterangan surat kematian dari RSUD selesai. S pun membawa bayinya itu ke rumahnya terlebih dahulu sebelum dimakamkan."Jadi, jasad bayi itu berada di rumah sakit kurang lebih selama 8 jam untuk proses pemulangan untuk dimakamkan," tutur Jana.

"Karena panik dan tidak memiliki keluarga di sekitar kontrakannya, sebelum kembali ke rumah sakit, S berinisiatif menyimpan sementara jenazah bayinya di lemari es agar tidak membusuk setelah sebelumnya Ia melihat jenazah bayinya diambil dari dalam freezer di rumah sakit saat diserahkan kepadanya," sebutnya.Setelah selesai mengurus perawatan istrinya, pada Selasa pagi, S kembali pulang kerumahnya untuk mengurus surat keterangan proses pemakaman jenazah.

We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more:

detikcom /  🏆 29. in İD

Malaysia Latest News, Malaysia Headlines

Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.

Prabowo Hadiri Konsolidasi Akbar Partai GerindraPrabowo Subianto menghadiri acara konsolidasi akbar pengurus Partai Gerindra Tangerang Raya di Alun-alun Kota Tangerang
Read more »

Kronologi Ayah di Tangerang Masukkan Bayi ke Dalam Freezer, Polisi: Ini Sudah Jelas yaSeorang ayah memasukkan bayinya ke dalam freezer, polisi ungkap kronologi dan motif pelaku melakukan aksi tersebut.
Read more »

Sambut Pemilu 2024, Ribuan Kader Gerindra Se-Tangerang Raya Lakukan KonsolidasiSambut Pemilu 2024, Ribuan Kader Gerindra Se-Tangerang Raya Lakukan KonsolidasiRibuan kader partai Gerindra se-Tangerang Raya mengikuti Konsolidasi Akbar pengurus Gerindra Tangerang Raya di Lapangan Ahmad Yani, Tangerang Selatan.
Read more »

Kabar Duka, 27 Orang Jemaah Haji Asal Sumut Wafat, Ini DaftarnyaKabar Duka, 27 Orang Jemaah Haji Asal Sumut Wafat, Ini DaftarnyaJemaah haji asal Provinsi Sumatera Utara yang wafat di Arab Saudi maupun di Tanah Air Tahun sepanjang proses pelaksanaan ibadah haji 144 H/2023 M sudah 27 orang.
Read more »

Mahfud Tepis Kabar Bertemu Ganjar Bahas Pilpres 2024Mahfud Tepis Kabar Bertemu Ganjar Bahas Pilpres 2024Mahfud Md menepis kabar bertemu dengan bakal capres dari PDIP Ganjar Pranowo membahas Pilpres 2024.
Read more »

Kabar Baik Hampiri Persija Jelang Lawan Persikabo 1973 - Bolasport.comKabar Baik Hampiri Persija Jelang Lawan Persikabo 1973 - Bolasport.comPersija Jakarta mendapatkan kabar baik menjelang lawan Persikabo 1973. Kabar baiknya adalah kondisi Ondrej Kudela dan Dony Tri Pamungkas yang membaik
Read more »



Render Time: 2025-03-06 21:15:22