Pelatih Manchester United Erik ten Hag memberikan pesan pertamanya kepada pemain anyar Mason Mount.
Seperti yang diketahui, Mount resmi bergabung ke Manchester United usai didatangkan dari Chelsea dengan biaya transfer 60 juta poundsterling atau sekitar Rp1,1 triliun, Rabu .
Mount pun menjadi pemain pertama yang didatangkan Manchester United di jendela transfer musim panas ini. Ten Hag yang akan memulai memimpin latihan pramusim Manchester United pekan ini terlihat semringah bertemu dengan pemain barunya itu. Keduanya lantas berpose untuk melakukan foto bersama.Setelah itu, pelatih asal Belanda lantas memberikan pesan singkatnya. Ten Hag ingin Mount bisa menjadi pemain penting di skuadnya untuk musim depan."Terima kasih," jawab Mount.
Ia pun tak sabar untuk segera bergabung dengan rekan-rekan barunya dan memulai karier di Old Trafford.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Mulut Manis Erik Ten Hag Mantapkan Hati Mason Mount Gabung Manchester United | Goal.com IndonesiaMason Mount diyakinkan untuk bergabung dengan ManUnited setelah terbuai komentar Erik ten Hag yang memuji gaya permainannya.
Read more »
Erik Ten Hag, Alasan Mason Mount Terima Pinangan Manchester United - Bola.netAda informasi menarik disampaikan Fabrizio Romano terkait kepindahan Mason Mount ke Manchester United.
Read more »
Pesan Terbuka Mason Mount untuk Fans Chelsea: Saya Pamit - Bola.netMason Mount menyampaikan pesan terbuka kepada fans Chelsea pada Rabu (5/7/2023) dini hari WIB. Pesan terbuka ini menandai keputusannya untuk pergi meninggalkan Chelsea.
Read more »
Manchester United Manfaatkan Kepindahan Jude Bellingham ke Real Madrid Demi Muluskan Rencana Besar Ten HagManchester United coba raih keuntungan dari keberhasilan Real Madrid membeli Jude Bellingham.
Read more »
Hengkangnya Ronaldo Bantu Meyakinkan Mason Mount Gabung Manchester UnitedMount memilih untuk bergabung dengan United daripada bertahan di Chelsea atau bergabung dengan Liverpool karena keinginan Ten Hag yang kuat.
Read more »
Erik Ten Hag dan Trofi Juara, Dua Alasan Kenapa Mason Mount Pilih Pindah ke MU - Bola.netMason Mount buka-bukaan penyebab ia memutuskan untuk pindah ke Manchester United di musim panas ini.
Read more »