Pertamina dinilai berhasil mengamankan pasokan LPG subsidi 3 kilogram (kg) melalui operasi pasar di berbagai wilayah di Tanah Air.
Ketua Umum Asosiasi Analis Kebijakan Indonesia Trubus Rahadiansyah menilai,
Menurut dia, dalam kondisi saat ini operasi pasar Pertamina memang dinilai sebagai upaya yang baik, namun langkah itu merupakan solusi jangka pendek. Terutama, aturan mengenai pihak yang bertanggung jawab mengawasi dari pangkalan ke pengecer, sebab kewajiban Pertamina memang hanya sebatas pangkalan yang selama ini sudah dilakukan dengan baik.Celah itulah yang menurut Trubus, membuka peluang penyimpangan, termasuk distribusi sampai pengguna yang tidak tepat sasaran, padahal, seharusnya gas 3 kg hanya untuk keluarga miskin.
Menurut dia, kondisi yang terjadi di Bali, diakibatkan ketidakmampuan pengecer mendistribusikannya sesuai kuota yang ditetapkan, akibatnya, banyak orang kaya memakai gas melon. Untuk itu dia berharap, operasi pasar tidak hanya dilakukan kali ini saja.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Hendrik Sitompul Puji Tindakan Pertamina Pastikan Ketersedian LPG 3 Kg di MasyarakatKomunikasi antara Pertamina Patra Niaga dengan agen, pangkalan dan Hiswana Migas lebih ditingkatkan dan mengingatkan bila LPG 3 kg untuk masyarakat kurang mampu.
Read more »
Cegah Panic Buying, Dirut Pertamina Tinjau Distribusi LPG 3 Kg di SumselDiektur Utama Pertamina Nicke Widyawati meminta masyarakat agar tidak panic buying karena pihaknya memastikan supply dan pasokan aman.
Read more »
Direktur Pertamina Patra Niaga Tinjau Pangkalan LPG di Depok, Bogor hingga CianjurPada peninjauan di 12 pangkalan di wilayah Kota Depok dan Bogor serta Kabupaten Bogor dan Cianjur, dipastikan ketersediaan LPG 3 Kg dapat memenuhi kebutuhan masyarakat di wilayah tersebut.
Read more »
Pastikan Persediaan Elpiji 3 Kg Aman, Dirut Pertamina Pantau Langsung Distribusinya di SumselPT Pertamina (Persero) memastikan pasokan liquefied petroleum gas (LPG) 3 kilogram atau elpiji 3 kg aman.
Read more »
Pantau 225 Titik, Pertamina Pastikan Pasokan LPG AmanPT Pertamina Patra Niaga (PPN) memastikan ketersediaan LPG Subsidi 3 Kg masih aman dan tepat sasaran.
Read more »
Sidak Penyaluran LPG, Direksi Pertamina Patra Niaga Pastikan Stok Aman di BandungDirektur Pemasaran Pusat & Niaga PT Pertamina Patra Niaga Maya Kusmaya mengatakan bahwa stok LPG untuk wilayah Bandung Raya dan Priangan Timur aman dan mencukupi untuk kebutuhan masyarakat.
Read more »