Penas Tani Nelayan XVI Resmi Ditutup, Kementan Ajak Petani Percepat Pembangunan Pertanian PekanNasionalPetani-Nelayan
jpnn.com, PADANG - Pekan Nasional Petani dan Nelayan XVI di Kota Padang yang berlangsung selama 5 hari diharapkan menjadi monumental komitmen pemerintah pusat, daerah dan seluruh pemangku kepentingan mempercepat pembangunan pertanian menuju Indonesia menjadi lumbung pangan dunia pada 2045.
Mentan SYL mengapresiasi para petani dan nelayan yang dapat berkolaborasi dengan pemerintah pusat, provinsi, dan kabupaten/kota dalam penyelenggaraan Penas XVI. “Penas Petani Nelayan tahun ini diharapkan menjadi komitmen bersama mempercepat pembangunan pertanian dalam berbagai program dan kebijakan di setiap daerah untuk mengantisipasi krisis pangan global serta menjaga kemandirian serta kedaulatan pangan nasional," kata Mentan SYL dalam sambutannya yang dibacakan Kepala BPPSDMP Dedi Nursyamsi.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Mentan Syahrul Yasin Limpo Panen Bawang Merah di SumbarKunjungan dilakukan di tengah penyelenggaraan Pekan Nasional (Penas) Petani dan Nelayan XVI di Kota Padang.
Read more »
Temu Usaha Agribisnis Penas Tani XVI Hasilkan MoU Rp 3,5 Miliar |Republika OnlinePertanian merupakan kunci kemajuan dan meningkatkan perekonomian daerah.
Read more »
Petani Seluruh Indonesia Unjuk Keterampilan dan Tampilkan Inovasi di PENAS XVI 2023Para peserta petani menunjukkan ketangkasan pada Ajang Pekan Nasional Petani Nelayan (PENAS) XVI 2023 yang berlangsung selama 6 (enam) di Lapangan Udara Su...
Read more »
Penas XVI Ditutup, Petani Milenial Mencuri PerhatianPenas XVI Petani Nelayan di Kota Padang resmi ditutup, Kamis (15/6). Para petani milenial mencuri perhatian.
Read more »
Penas Petani Nelayan Padang, Mentan Apresiasi Produk Hilir Inovasi Petani CSAMentan Syahrul Yasin Limpo minta tingkatkan kualitas produk hilir inovasi petani CSA agar disukai konsumen. Jangan cepat puas, terus berinovasi,
Read more »
Penas Tani ajang belajar inovasi teknologi & kearifan lokal pertanianMenurut Mahyeldi, untuk inovasi dan teknologi pertanian perlu juga dukungan pada peneliti dari perguruan tinggi agar bisa digunakan dan dimanfaatkan untuk mengembangkan sektor pertanian.
Read more »