Penahanan Sekretaris MA Hasbi Hasan Tinggal Tunggu Waktu

Malaysia News News

Penahanan Sekretaris MA Hasbi Hasan Tinggal Tunggu Waktu
Malaysia Latest News,Malaysia Headlines
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 46 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 92%

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memastikan bakal menahan Sekretaris Mahkamah Agung (MA) Hasbi Hasan. Penahanan hanya tinggal menunggu waktu.

"Ini hanya soal waktu. Itu bagian dari teknis dan strategi. Tinggal tunggu waktu saja," kata Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron di Jakarta, Rabu .

Ghufron mengatakan penahanan akan dilakuakn untuk mempercepat penanganan kasus dugaan suap perkara di MA. Hasbi dipastikan bakal diseret ke persidangan untuk dimintai pertanggungjawaban."Itu bagian dari proses yang sedang KPK lakukan," ucap Ghufron. KPK memastikan Hasbi Hasan menerima suap terkait penanganan perkara. Duit haram itu diterima melalui mantan Komisaris Independen PT Wika Beton Dadan Tri Yudianto.Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron menyebut duit suap yang diterima Dadan dan Hasbi senilai Rp11,2 miliar. Uang itu merupakan fee pengurusan kasasi dengan terdakwa Budiman Gandi Suparman di MA."Sebagian uang tersebut diduga diberikan oleh tersangka DTY kepada HH pada sekitar bulan Maret 2022," tuturnya.

Ghufron tidak memerinci pembagiannya. Duit itu berasal dari Debitur Koperasi Simpan Pinjam Intidana Heryanto Tanaka yang merupakan kubu lain dalam kasasi tersebut.

We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Malaysia Latest News, Malaysia Headlines

Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.

Jadi Tersangka, Sekretaris MA Belum Ditahan KPK, Nurul Ghufron: Itu Teknis Tinggal Tunggu Waktu SajaJadi Tersangka, Sekretaris MA Belum Ditahan KPK, Nurul Ghufron: Itu Teknis Tinggal Tunggu Waktu SajaKomisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memastikan bakal melakukan penahanan terhadap Sekretaris Mahkamah Agung (MA) Hasbi Hasan.
Read more »

Jadi Tersangka Korupsi, Sekretaris MA Hasbi Hasan Ambil Cuti |Republika OnlineJadi Tersangka Korupsi, Sekretaris MA Hasbi Hasan Ambil Cuti |Republika OnlineMenjadi tersangka korupsi di KPK, Sekretaris MA Hasbi Hasan mengambil cuti.
Read more »

Bukannya Mundur Usai Jadi Tersangka, Hasbi Hasan Cuti dari Jabatan Sekretaris MABukannya Mundur Usai Jadi Tersangka, Hasbi Hasan Cuti dari Jabatan Sekretaris MAKPK sudah menetapkan Sekertaris Mahkamah Agung (MA) Hasbi Hasan menjadi tersangka dalam kasus suap perkara di lingkungan MA
Read more »

Hasbi Hasan Ajukan Cuti Besar, Kabawas Jadi Plh Sekretaris MAHasbi Hasan Ajukan Cuti Besar, Kabawas Jadi Plh Sekretaris MAKetua Mahkamah Agung (MA) menunjuk Kabawas MA sebagai Plh Sekretaris MA karena Hasbi Hasan cuti besar. Diketahui, Hasbi diduga terjerat kasus korupsi
Read more »

Belum Ditahan dan Malah Cuti Besar, Ini Kata KPK Soal Sekretaris MA Hasbi HasanBelum Ditahan dan Malah Cuti Besar, Ini Kata KPK Soal Sekretaris MA Hasbi HasanKPK juga menerangkan bahwa ada alasan obyektif serta subyektif di balik mengapa Hasbi tak kunjung ditahan.
Read more »

Hasbi Hasan Ajukan Cuti Besar Jadi Sekretaris MA, KPK: Kapanpun Bisa DitahanHasbi Hasan Ajukan Cuti Besar Jadi Sekretaris MA, KPK: Kapanpun Bisa DitahanSekretaris MA Hasbi Hasan telah mengajukan cuti besar usai ditetapkan sebagai tersangka oleh KPK terkait kasus suap di lingkungan MA.
Read more »



Render Time: 2025-03-10 10:51:57