Pelatih Timnas Portugal Roberto Martinez: Kami Layak Raih Kemenangan Atas Islandia |Republika Online

Malaysia News News

Pelatih Timnas Portugal Roberto Martinez: Kami Layak Raih Kemenangan Atas Islandia |Republika Online
Malaysia Latest News,Malaysia Headlines
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 48 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 63%

Portugal kini di peringkat pertama kualifikasi Grup J Euro 2024 dengan 12 poin.

"Itu adalah kemenangan yang pantas karena tanpa bermain semenarik mungkin, kami harus menunjukkan nilai-nilai tim pemenang, yang memiliki motivasi dan kebanggaan untuk menang. Itu adalah tiga poin yang sangat penting," kata Martinez, dilansir melalui laman resmi timnas Portugal, Rabu.mencatat, pada laga itu tim Selecao das Quinas tampil lebih dominan dengan 66 persen penguasaan bola dan tujuh tendangan yang tiga di antaranya tepat sasaran.

Martinez mengatakan, anak-anak asuhnya kesulitan mencetak gol karena kelelahan secara mental setelah menang 3-0 melawan Bosnia dan Herzegovina pada Ahad WIB."Dalam sepak bola internasional, setelah 72 jam, setiap pertandingan sulit. Tim lelah, tetapi tidak secara fisik. Ini lebih merupakan kelelahan mental," jelas dia.

Meski demikian, mantan pelatih timnas Belgia itu secara keseluruhan puas dengan hasil pertandingan melawan anak-anak asuh Age Hareide. "Hari ini kami menang dengan nilai-nilai sebagai tim pemenang, itu adalah permainan yang bagus, tetapi tidak spektakuler. Kami selalu mencoba bermain menyerang, kami memiliki 11 tendangan sudut, tetapi menjaga gawang tidak kemasukan gol melawan tim melawan Islandia membuat saya sangat puas," kata Martinez.

Adapun laga ini menjadi penutup Portugal pada kualifikasi Grup J Euro 2024 bulan Juni 2023. Pemenang Euro 2016 itu terdekat akan berlaga pada

We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Malaysia Latest News, Malaysia Headlines

Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.

Hasil Islandia Vs Portugal 0-1: Ronaldo Ukir Rekor, Selecao Menang DramatisHasil Islandia Vs Portugal 0-1: Ronaldo Ukir Rekor, Selecao Menang DramatisPortugal berhasil meraih kemenangan 1-0 atas Islandia dalam matchday keempat Grup J Kualifikasi Euro 2024.
Read more »

Maskot Euro 2024 Diluncurkan, Namanya akan Ditentukan Lewat VotingJerman memperkenalkan maskot untuk Piala Eropa 2024 atau Euro 2024 yang berbentuk seekor beruang.
Read more »

Jadwal Kualifikasi Euro 2024: Islandia Vs Portugal, Ronaldo di Ambang SejarahJadwal Kualifikasi Euro 2024: Islandia Vs Portugal, Ronaldo di Ambang SejarahCristiano Ronaldo berpeluang mengukir catatan bersejarah pada laga Islandia vs Portugal di Kualifikasi Euro 2024.
Read more »

Kualifikasi Euro 2024, Malam Ini Duel Islandia vs Portugal, Estonia vs BelgiaKualifikasi Euro 2024, Malam Ini Duel Islandia vs Portugal, Estonia vs BelgiaSEJUMLAH pertandingan seru akan digelar di ajang Kualifikasi Piala Eropa 2024, malam ini, Rabu, 21 Juni 2023, dini hari WIB. Salah satunya, duel antara Islandia vs Portugal pada matchday keempat Grup J.
Read more »

Hasil Kualifikasi Euro 2024: Belgia Pesta, Ronaldo Bawa Portugal MenangHasil Kualifikasi Euro 2024: Belgia Pesta, Ronaldo Bawa Portugal MenangPortugal dan Belgia menorehkan hasil positif saat bertanding dalam matchday keempat Kualifikasi Euro 2024.
Read more »

Kualifikasi Euro 2024: gol Ronaldo bawa Portugal menang atas IslandiaKualifikasi Euro 2024: gol Ronaldo bawa Portugal menang atas IslandiaCristiano Ronaldo membawa tim nasional Portugal menang 1-0 atas Islandia pada laga lanjutan Grup J Kualifikasi Piala Eropa (Euro) 2024 di Laugardalsvollur, ...
Read more »



Render Time: 2025-03-12 12:18:30