Pastikan Angkutan Lebaran Laik Jalan, Kemenhub Gencarkan Pemeriksaan Bus AKAP

Malaysia News News

Pastikan Angkutan Lebaran Laik Jalan, Kemenhub Gencarkan Pemeriksaan Bus AKAP
Malaysia Latest News,Malaysia Headlines
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 34 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 92%

pelaksanaan kegiatan rampcheck dilakukan dari 27 Februari 2023 hingga 17 April 2023 mendatang di Terminal Bus AKAP dan AKDP, Pool Bus Pariwisata dan Kawasan Pariwisata.

DIREKTORAT Jenderal Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan menggencarkan pemeriksaan kendaraan atau rampcheck bagi bus Antar Kota Antar Provinsi , Angkutan Kota Dalam Provinsi , dan Pariwisata yang akan digunakan sebagai angkutan lebaran 2023Para petugas yang melakukan rampcheck nantinya akan memberikan pelaporan secara realtime pada website MitraDarat dengan mencantumkan Unsur Teknis, Unsur Adminstrasi, Nomor Sticker, Nama dan Nomor Registrasi Penguji, Nama Pengemudi, Nama PPNS.

Pitra menjelaskan, kegiatan rampcheck merupakan Inspeksi Keselamatan Lalu Lintas dan Angkutan Jalan dilaksanakan sesuai dengan pedoman pelaksanaan inspeksi keselamatan lalu lintas dan angkutan jalan yang terdiri dari tata cara pemeriksaan unsur administrasi dan unsur teknis dengan dilakukan secara terus menerus sebagai tugas rutin di terminal penumpang dan terminal barang serta dilakukan secara insidentil sesuai kebutuhan di tempat pool bus dan tempat wisata.

Pitra menambahkan, berdasarkan hasil temuan petugas rampcheck di lapangan, didapatkan mayoritas kendaraan tidak laik antara lain disebabkan, Pertama Administrasi Perizinannya habis masa berlaku.

We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Malaysia Latest News, Malaysia Headlines

Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.

Jadwal Lengkap Bus AKAP Bali – Jawa Jumat 7 April 2023, Tiket Gunung Harta Naik TipisJadwal Lengkap Bus AKAP Bali – Jawa Jumat 7 April 2023, Tiket Gunung Harta Naik TipisJadwal & Tiket Bus AKAP Terminal Mengwi Bali ke sejumlah terminal di Jakarta, Yogyakarta, Semarang, Surabaya, Madiun, Kediri, dan Malang, Jumat (7/4), Lengkap!
Read more »

Sambut Tradisi Mudik 2023, TVS Gelar Service Lebaran 2023Sambut Tradisi Mudik 2023, TVS Gelar Service Lebaran 2023Melalui jaringan dealer-dealer yang tersebar di seluruh wilayah Indonesia, TVS secara serempak menggelar program bertajuk Service Lebaran 2023.
Read more »

Mudik Lebaran 2023, Polri Akan Gelar Operasi Ketupat dari 18 April Sampai 1 Mei 2023Mudik Lebaran 2023, Polri Akan Gelar Operasi Ketupat dari 18 April Sampai 1 Mei 2023Kepolisian republik Indonesia (Polri) akan melaksanakan operasi ketupat mudik lebaran mulai dari 18 April hingga 1 Mei 2023.
Read more »

Kelaikan bus AKAP dan AKDP di terminal Kertonegoro diperiksa - ANTARA NewsKelaikan bus AKAP dan AKDP di terminal Kertonegoro diperiksa - ANTARA NewsBus Antar Kota Antar Provinsi (AKAP) dan bus Antar Kota Dalam Provinsi (AKDP) yang masuk ke dalam terminal Kertonegoro Ngawi, akan menjalani pemeriksaan kelaikan atau ramp check. Berita selengkapnya:
Read more »

Dukung BI, bank bjb Sediakan Uang Rupiah Baru untuk Ramadan dan Idul Fitri 2023Dukung BI, bank bjb Sediakan Uang Rupiah Baru untuk Ramadan dan Idul Fitri 2023Kick off SERAMBI 2023 telah dilaksanakan pada Senin 20 Maret 2023 di Kantor Pusat Bank Indonesia, Jakarta dan Senin 27 Maret 2023 di Kantor Perwakilan (KPw) Bank Indonesia Jawa Barat, Bandung.
Read more »

Lengkap! Jadwal One Way, Contraflow, dan Ganjil Genap Lebaran 2023Lengkap! Jadwal One Way, Contraflow, dan Ganjil Genap Lebaran 2023Sebelum berangkat, simak dulu pemberlakukan titik lokasi dan jadwal contraflow, one way, serta ganjil-genap pada lalu lintas mudik Lebaran 2023 di sini. MudikAmanBerkesan
Read more »



Render Time: 2025-03-22 11:50:59