Naskah Khutbah Jumat: Khutbah Rasulullah tentang Keutamaan Ramadhan
Liputan6.com, Jakarta - Pada sepertiga akhir Ramadhan 1444 Hijriyah ini, redaksi mengetengahkan naskah khutbah Jumat tentang khutbah yang disampaikan Rasulullah SAW tentang keutamaan Ramadhan.
Semoga pada akhir Ramadhan ini kita bisa meningkatkan amal ibadah dengan ikhlas agar memperoleh ridha Allah SWT.
Berkah Ramadhan juga dapat kita rasakan dalam rezeki kita, setiap hari dengan rahmat dan karunia Allah kita mampu bersahur dan berbuka dengan makanan yang sehat, baik melalui diri sendiri, maupun melalui orang-orang baik yang membagikan makanan di masjid dan jalanan. عَنْ أَبِي هُرَيْرَةَ، أَنَّ النَّبِيَّ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ قَالَ:"الصِّيَامُ جُنَّةٌ إِذَا كَانَ أَحَدُكُمْ صَائِمًا فَلَا يَرْفُثْ، وَلَا يَجْهَلْ، فَإِنْ امْرُؤٌ قَاتَلَهُ، أَوْ شَاتَمَهُ، فَلْيَقُلْ: إِنِّي صَائِمٌ، إِنِّي صَائِمٌ ’’Dari Abu Hurairah, bahwa Nabi shallallahu 'alaihi wa sallam bersabda:"Puasa adalah benteng . Apabila salah seorang di antara kalian sedang berpuasa, maka janganlah dia berkata kotor dan jangan pula dia bertindak bodoh.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Kumpulan 11 Khutbah Jumat Edisi 10 Hari Terakhir Ramadhan PilihanTeks materi kumpulan 11 Khutbah Jumat edisi 10 hari terakhir Ramadhan pilihan terbaik
Read more »
Khutbah Jumat untuk 10 Hari Terakhir Ramadhan: Esensi RamadhanKhutbah Jumat untuk 10 Hari Terakhir Ramadhan: Esensi Ramadhan
Read more »
Seperti Apa Sholat Malam Rasulullah SAW? Ini Penuturan Ibnu Abbas |Republika OnlineRasulullah SAW kerap melaksanakan sholat malam
Read more »
MNC Peduli dan MNC Bank Berikan Santunan dan Bukber di Yayasan Yatim Piatu Rasulullah SAWMNC Peduli dan MNC Bank mengadakan buka puasa bersama (bukber) di Yayasan Yatim Piatu Rasulullah SAW, Gambir, Jakarta Pusat, Selasa (11.4.2023). MNC Peduli berkolaborasi...
Read more »
Doa Rasulullah Agar Diampuni Allah saat malam Lailatul QadarBerikut doa yang dibaca Rasulullah di malam Lailatul Qadar untuk mendapat pengampunan dari Allah SWT.
Read more »
Amalan Malam Lailatul Qadar di 10 Hari Terakhir RamadanBeberapa amalan Rasulullah yang dapat dilakukan di 10 malam terakhir Ramadan untuk mendapatkan malam lailatul qadar.
Read more »