Mudik Lebaran 2023, Kesehatan Pengemudi di Seluruh Terminal Jakarta Diperiksa

Malaysia News News

Mudik Lebaran 2023, Kesehatan Pengemudi di Seluruh Terminal Jakarta Diperiksa
Malaysia Latest News,Malaysia Headlines
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 57 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 83%

Empat terminal utama untuk mudik lebaran 2023 berada di Terminal Pulogebang, Terminal Kampung Rambutan, Terminal Kalideres, dan Terminal Tanjung Priok.

Liputan6.com, Jakarta - Pemerintah Provinsi DKI Jakarta telah menyiapkan sejumlah sarana dan prasarana angkutan mudik lebaran 2023. Mulai dari program mudik gratis, penyediaan terminal keberangkatan hingga disediakannya posko pemantauan di setiap terminal keberangkatan.

Berdasarkan data yang diterima dari Pemprov Jakarta, empat terminal utama untuk mudik lebaran 2023 berada di Terminal Pulogebang, Terminal Kampung Rambutan, Terminal Kalideres, dan Terminal Tanjung Priok. Sedangkan Terminal Grogol, Terminal Muara Angke, hingga Terminal Lebak Bulus dipusatkan jadi terminal bantuan.

Lebih lanjut, dalam penyelenggaraan angkutan lebaran 2023, Dinas Perhubungan DKI Jakarta juga bakal mengerahkan 2.630 personel untuk pengamanan lalu lintas. Pemerintah telah mengizinkan masyarakat untuk mudik dengan beberapa syarat. Diperkirakan 85 juta orang akan tumpah ruah mudik Lebaran tahun ini. Mengingat pembatasan perjalanan berlaku selama 2 lebaran terakhir akibat pandemi.

"Menjelang nanti arus mudik, jajaran yang bertugas tidak ada yang cuti. Saya ucapkan terima kasih untuk itu," kata Heru. Sementara itu, Dinas Perhubungan, diinstruksikan bekerja sama dengan penyedia jasa transportasi terkait kesiapan armada angkutan mudik Lebaran. Selanjutnya, perihal pemasangan rambu-rambu lalu lintas, Dishub juga diharuskan berkolaborasi dengan Ditlantas Polda Metro Jaya.

We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Malaysia Latest News, Malaysia Headlines

Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.

Jenis Kendaraan Barang yang Dilarang Selama Mudik Lebaran 2023Jenis Kendaraan Barang yang Dilarang Selama Mudik Lebaran 2023Pelarangan tersebut akan dilakukan mulai 18-21 April 2023 untuk menjelang arus mudik Lebaran 2023.
Read more »

Pemprov DKI Jakarta Siapkan Tujuh Terminal Bus Selama Musim Mudik Lebaran 2023Pemprov DKI Jakarta Siapkan Tujuh Terminal Bus Selama Musim Mudik Lebaran 2023Pemprov DKI Jakarta sediakan empat terminal bus utama, dan tiga terminal bantuan.
Read more »

Terminal Rajabasa Bandar Lampung Siap Hadapi Mudik 2023Terminal Rajabasa Bandar Lampung Siap Hadapi Mudik 2023Terminal Tipe A Rajabasa, Bandar Lampung siap menghadapi arus mudik dan balik Lebaran 1444 Hijriah/2023 Masehi.
Read more »

Tarif Tol Trans Jawa untuk Mudik Lebaran 2023, Yogyakarta, Semarang, Solo, hingga JatimTarif Tol Trans Jawa untuk Mudik Lebaran 2023, Yogyakarta, Semarang, Solo, hingga JatimBerikut ada;ah daftar tarif tol trans jawa terbaru untuk patokan mudik lebaran tahun 2023.
Read more »

Mudik Lebaran 2023, Ada Diskon Tiket Kereta Hingga 20 Persen untuk Keberangkatan 14-17 AprilMudik Lebaran 2023, Ada Diskon Tiket Kereta Hingga 20 Persen untuk Keberangkatan 14-17 April TempoTravel
Read more »

Jumlah Bus Angkutan Mudik di Jogja untuk Lebaran 2023Jumlah Bus Angkutan Mudik di Jogja untuk Lebaran 2023Organda DIY telah menyiapkan ratusan bus yang akan melayani pemudik pada Lebaran tahun ini. Jumlahnya menurun jika dibandingkan tahun lalu.
Read more »



Render Time: 2025-03-23 10:17:25