Mitsubishi Xpander Hybrid Rilis Global Tahun Depan, Bakal Masuk Indonesia? TempoOtomotif
TEMPO.CO, Jakarta - Mitsubishi Motors Corporation merilis presentasi laporan keuangan dan rencana bisnisnya. Dalam presentasi itu, terlihat linimasa peluncuran sejumlah model baru dalam beberapa tahun mendatang, salah satu yang terungkap adalah Mitsubishi Xpander Hybrid.Xpander Hybrid dijadwalkan mengaspal pada 2024, yang sejalan dengan target kenaikan volume penjualan Mitsubishi di tahun fiskal 2023 .
Selain Xpander Hybrid, di tahun fiskal 2023, Mitsubishi juga akan meluncurkan sejumlah model lain seperti versi produksi dari XFC Concept, Mitsubishi Colt, Mitsubishi ASX, Mitsubishi Triton, dan Mitsubishi Delica Mini. Selain itu ada juga dua model hybrid lain yang akan mengisi segmen SUV dan MPV.Sebelumnya, PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia mengaku tengah melakukan riset untuk membawa Xpander Hybrid ke Indonesia.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Mobil Baru Mitsubishi Bocor, Ini Jadwal PeluncurannyaTeka-teki kehadiran mobil baru SUV Mitsubishi makin terkuak.
Read more »
Versi Produksi Mitsubishi XFC Concept Rilis di GIIAS 2023, Bakal Punya Empat Mode BerkendaraVersi Produksi Mitsubishi XFC Concept Rilis di GIIAS 2023, Bakal Punya Empat Mode Berkendara TempoOtomotif
Read more »
New Xpander Cross dan Lintas Selatan yang MemesonaDi sinilah tantangan pertama bagi New Xpander Cross dimulai dengan jalur jalan berkelok-kelok dan penuh tanjakan dan tikungan. Namun, mobil tak menemui kendala berarti. Kendara AdadiKompas Kompas58
Read more »
Diincar Barcelona dan Real Madrid, Segini Mahar Transfer Arda Guler - Bola.netWonderkid incaran Barcelona dan Real Madrid, Arda Guler ternyata memiliki klausul rilis yang sangat terjangkau.
Read more »
Bocoran Fitur Mitsubishi XFC Concept Versi Produksi, HR-V dan Yaris Cross Gak PunyaMitsubishi Destinator atau XFC Concept versi produksi disematkan fitur-fitur yang tidak dimiliki Honda HR-V, atau Toyota Yaris Cross. Sebelum peluncurannya, Mitsubishi Mo
Read more »
Penjualan Truk RI Naik 9,2 persen, Mitsubishi Fuso & Hino TerlarisPenjualan wholesales kendaraan komersial truk mencapai 34.477 unit sepanjang Januari-Mei 2023 atau naik 9,2 persen dibandingkan periode yang sama tahun lalu.
Read more »