Merebaknya Infeksi HMPV di Cina

Kesehatan News

Merebaknya Infeksi HMPV di Cina
HMPVInfeksiVirus
  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 74 sec. here
  • 8 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 50%
  • Publisher: 63%

Artikel ini membahas tentang merebaknya infeksi virus Human Metapneumovirus (HMPV) di Cina dan mengklarifikasi fakta bahwa HMPV bukanlah virus baru. HMPV telah bersirkulasi selama bertahun-tahun dan menyebabkan infeksi saluran pernapasan pada anak-anak, terutama di musim dingin dan musim semi. Artikel ini juga menyoroti dampak serius HMPV pada kelompok rentan.

Tempo.co, Jakarta - Belakangan merebak infeksi virus Human Metapneumovirus disingkat HMPV di Cina . Persoalan ini menjadi sorotan internasional karena infeksi menyebar begitu cepat, terutama pada anak-anak di Cina bagian utara. Kabar yang beredar dari Cina menyebut banyak rumah sakit dan krematorium sesak karena merebaknya infeksi virus itu. Tapi, faktanya, HMPV bukanlah virus baru dan bersirkulasi tidak hanya di Cina .

Meski selama ini tak banyak yang mengenal jenis dan sifat dari virus ini, HMPV telah ditemukan sejak 2001. Dikutip dari Antara, virus ini pertama kali ditemukan oleh sekelompok peneliti di Belanda. Mereka mengidentifikasi nya dalam sampel aspirasi nasofaring yang diambil dari anak-anak yang mengalami infeksi saluran pernapasan akibat patogen yang sebelumnya tidak dikenal. Dilansir dari jurnal Zoonotic Origins of Human Metapneumovirus: A Journey from Birds to Humans, HMPV diasumsikan telah berevolusi mengikuti infeksi virus zoonosis dari spesies inang reservoir unggas yang tidak diketahui, karena virus ini berbagi nenek moyang yang sama dengan subtipe C metapneumovirus unggas AMPV-C. Dikutip dari situs Centers for Disease Control and Prevention atau CDC, di Amerika Serikat HMPV bersirkulasi dalam musim tahunan yang berbeda. Sirkulasi HMPV dimulai pada musim dingin dan berlangsung hingga atau sepanjang musim semi. Infeksi HMPV di negara itu merebak terakhir kali pada 2023 lalu. Di Amerika pula, HMPV sudah dianggap sebagai penyebab kedua tertinggi infeksi saluran pernapasan pada anak-anak setelah RSV. HMPV merupakan salah satu virus pernapasan yang kurang dikenal oleh masyarakat umum, meskipun memiliki dampak serius terutama pada kelompok rentan terutama anak-anak, lansia, dan individu dengan sistem imun lemah. Virus ini dapat menyebabkan gejala ringan hingga berat, mulai dari flu, demam tinggi, batuk kering, sakit tenggorokan, dan kesulitan bernapa

We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more:

tempodotco /  🏆 12. in İD

HMPV Infeksi Virus Cina Kesehatan

Malaysia Latest News, Malaysia Headlines

Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.

Virus HMPV Mewabah di China, Kemenkes: Belum Ada Laporan Kasus HMPV di IndonesiaVirus HMPV Mewabah di China, Kemenkes: Belum Ada Laporan Kasus HMPV di IndonesiaBerita Virus HMPV Mewabah di China, Kemenkes: Belum Ada Laporan Kasus HMPV di Indonesia terbaru hari ini 2025-01-04 12:05:02 dari sumber yang terpercaya
Read more »

HMPV Bukan Virus Baru dan Telah Beredar Selama Lebih dari 60 TahunHMPV Bukan Virus Baru dan Telah Beredar Selama Lebih dari 60 TahunArtikel ini membahas tentang penyebaran virus Human Metapneumovirus (HMPV) di China dan perhatian global yang ditimbulkannya. Artikel ini menjelaskan bahwa HMPV bukanlah virus baru dan telah terdeteksi di berbagai negara. Dokter dan peneliti di China meyakinkan masyarakat bahwa HMPV merupakan penyakit pernapasan umum dan gejala umumnya mirip flu biasa. Artikel ini juga menjelaskan bahwa HMPV dapat menyerang semua usia tetapi tidak berbahaya bagi orang dewasa yang sehat.
Read more »

Artikel Tren: Efek Samping Daun Sirsak dan Wabah HMPVArtikel Tren: Efek Samping Daun Sirsak dan Wabah HMPVBeberapa artikel di kanal Tren mendapatkan perhatian lebih banyak, meliputi efek samping minum air rebusan daun sirsak dan penularan HMPV yang sedang mewabah di China. Selain itu, informasi mengenai penemuan 19 ular kobra di toilet rest area tol Sragen, polisi yang dipecat akibat pemerasan DWP, dan prakiraan cuaca yang berpotensi hujan juga diminati.
Read more »

Virus HMPV Merebak di Cina, Kementerian Kesehatan Minta Warga Indonesia Tetap WaspadaVirus HMPV Merebak di Cina, Kementerian Kesehatan Minta Warga Indonesia Tetap WaspadaHMPV adalah virus yang memicu infeksi saluran pernapasan. Gejalanya mirip flu biasa seperti batuk, namun dalam kasus berat bisa memicu bronkitis.
Read more »

Virus Metapneumovirus (HMPV) Merebak di CinaVirus Metapneumovirus (HMPV) Merebak di CinaWabah Virus Metapneumovirus (HMPV) di Cina menjadi sorotan internasional karena penyebarannya yang cepat, terutama pada anak-anak. Meskipun belum ada konfirmasi resmi dari pemerintah Cina atau WHO, laporan menyebut rumah sakit dan krematorium sesak. HMPV bukanlah virus baru dan telah beredar sejak 2001. Gejala dan penularannya mirip flu biasa.
Read more »

Tren Peningkatan Kasus HMPV di CinaTren Peningkatan Kasus HMPV di CinaCDC Cina melaporkan tren peningkatan kasus human metapneumovirus (HMPV) pada anak-anak di bawah 14 tahun, terutama di wilayah utara. CDC Cina akan menetapkan prosedur untuk pelaporan, verifikasi, dan penanganan kasus HMPV. HMPV adalah virus yang menyebabkan infeksi saluran pernapasan akut dan menular melalui cairan pernapasan dan kontak dengan benda yang terkontaminasi.
Read more »



Render Time: 2025-03-16 03:00:05