"Entah apa yang menyebabkan saya seolah-olah terhipnotis."
"Begitu cepat peristiwa itu terjadi, entah apa yang membuat saya tidak langsung refleks saat Mario mengayunkan kakinya dan menendang David," kata Shane saat membacakan pleidoinya di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan , Selasa .
Shane mengaku bingung dengan dirinya sendiri yang tiba-tiba mau diajak melakukan penganiayaan kepada David. Dia juga mengaku menyesal tidak langsung menghentikan aksi sadis Mario itu. "Entah apa yang menyebabkan saya seolah-olah terhipnotis dan baru sadar untuk melerai dan menghalau, menghentikan Mario melakukan tindakan penganiayaan selanjutnya," kata Shane.Shane turut menyampaikan permintaan maaf untuk keluarga David atas keterlibatannya dalam perkara ini.Untuk diketahui, Shane dituntut 5 tahun penjara dalam perkara ini. Jaksa penuntut umum menyatakan Shane telah menyesali perbuatannya ikut menganiaya David.
Jaksa juga membebankan Shane biaya restitusi terhadap David dengan nilai Rp 120 miliar. Jika Shane apabila tidak mampu membayar restitusi itu maka ditambah masa pidananya selama 6 bulan.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Ngaku Menyesal, Mario Dandy Kutip Ayat Injil Yakin David Ozora Bisa Pulih"Dengan rasa penyesalan yang dalam dan hati yang tulus, saya ingin menyampaikan permohonan maaf dan rasa prihatin saya," kata Mario.
Read more »
AG Tak Dibebani Bayar Restitusi Rp 120 Miliar di Kasus Penganiayaan David Ozora, Kok Bisa?Kejaksaan Agung (Kejagung) mengungkapkan alasan terdakwa penganiayaan David Ozora, yaitu anak AG tidak dibebankan biaya restitusi sebesar Rp 120 miliar.
Read more »
Siap Bayar Restitusi David Ozora Senilai Rp 120 Miliar, Mario Dandy Mohon-Mohon Minta KeringananHal ini disampaikan Mario Dandy saat membacakan saat membacakan pleidoi alias nota pembelaan di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Selasa (22/8/2023).
Read more »
Dalam Pleidoi, Mario Dandy Satriyo Bersikukuh Tak Merencanakan dan Tak Berniat Menganiaya David OzoraTerdakwa Mario Dandy Satriyo masih menyatakan tidak merencanakan penganiayaan terhadap Cristalino David Ozora.
Read more »
Mario Dandy Satriyo Menangis saat Bacakan Pledoi, Teringat Kekejamannya Terhadap David Ozora: Saya Minta MaafDihadapan majelis hakim saat sidang pembacaan pledoi digelar di PN, Jakarta Selatan, Mario Dandy mengaku jika pledoi yang dibacakanya merupakan isi hatinya
Read more »
Minta Maaf ke David Ozora, Mario Dandy Kutip Ayat di AlkitabMario Dandy dituntut 12 tahun penjara dan restitusi Rp 120 miliar.
Read more »