Menlu China bahas kondisi Timur Tengah dengan Menlu Yordania dan Mesir

Malaysia News News

Menlu China bahas kondisi Timur Tengah dengan Menlu Yordania dan Mesir
Malaysia Latest News,Malaysia Headlines
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 36 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 78%

Menteri Luar Negeri (Menlu) China Wang Yi berbicara melalui sambungan telepon dengan Wakil Perdana Menteri sekaligus Menlu Yordania Ayman Safadi serta Menlu ...

Kamis, 8 Agustus 2024 12:27 WIBBeijing - Menteri Luar Negeri China Wang Yi berbicara melalui sambungan telepon dengan Wakil Perdana Menteri sekaligus Menlu Yordania Ayman Safadi serta Menlu Mesir Badr Abdelatty untuk membicarakan kondisi Timur Tengah terkini.

Komunitas internasional juga harus memiliki suara yang bulat dan membentuk kekuatan gabungan untuk mengatasi persoalan Timur Tengah. "Yordania menilai eskalasi konflik tidak akan menguntungkan pihak mana pun dan hanya akan menimbulkan kerugian berlipat ganda. Sedangkan dalam pembicaraannya dengan Menlu Mesir Badr Abdelatty, Wang Yi mengatakan meski Dewan Keamanan PBB mengeluarkan resolusi gencatan senjata, pertempuran di Gaza belum mereda.

China telah mengusulkan inisiatif tiga langkah yaitu mencapai gencatan senjata yang komprehensif, berpegang pada prinsip 'orang Palestina memerintah Palestina' dan secara efektif menerapkan 'solusi dua negara'," ungkap Wang Yi.

We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more:

antaranews /  🏆 6. in İD

Malaysia Latest News, Malaysia Headlines

Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.

Bahas Pengungsi Gaza, Pimpinan UNRWA Bertemu Menlu YordaniaBahas Pengungsi Gaza, Pimpinan UNRWA Bertemu Menlu YordaniaKomisioner Jenderal Badan Bantuan dan Pekerja PBB untuk Pengungsi Palestina (UNRWA), Philippe Lazzarini bertemu dengan Menteri Luar Negeri Yordania, Ayman Safadi pada Selasa di Amman. “Hampir setiap warga Gaza telah mengungsi lebih dari sekali, dua kali, tiga kali, empat kali, bahkan lima kali...
Read more »

Lewat Skema SPSK, Kemnaker Tindak Lanjuti Penempatan Kerja Migran di YordaniaLewat Skema SPSK, Kemnaker Tindak Lanjuti Penempatan Kerja Migran di YordaniaPemerintah Indonesia di Yordania, telah memberikan MoU SPSK antara Indonesia dan Saudi Arabia kepada Pemerintah Yordania.
Read more »

Menlu Rusia, Yordania serukan gencatan senjata di GazaMenlu Rusia, Yordania serukan gencatan senjata di GazaMenteri Luar Negeri Rusia Sergey Lavrov dan Menteri Luar Negeri Yordania Ayman Safadi menyerukan gencatan senjata antara Israel dan Palestina, saat keduanya ...
Read more »

Menlu Yordania Lakukan Pembicaraan di Iran Seiring Meningkatnya Ketegangan di Timur TengahMenlu Yordania Lakukan Pembicaraan di Iran Seiring Meningkatnya Ketegangan di Timur TengahMenteri Luar Negeri Yordania, Ayman Safadi, pada Minggu (4/8), mengadakan pembicaraan dalam kunjungan yang jarang terjadi ke Iran; seiring meningkatnya kekhawatiran akan eskalasi antara Iran dan Israel menyusul pembunuhan pemimpin Hamas, Ismail Haniyeh. Kepala politik kelompok militan...
Read more »

Menlu Rusia Bertemu Menlu Retno Dalam Serangkaian Pertemuan Bilateral Jelang KTT ASEANMenlu Rusia Bertemu Menlu Retno Dalam Serangkaian Pertemuan Bilateral Jelang KTT ASEANMenteri Luar Negeri Rusia Sergey Lavrov tiba di ibu kota Laos, Vientiane, pada Kamis (25/7), di mana ia berbicara dengan mitra-mitranya dari Indonesia, Kamboja, Brunei, dan Timor Leste menjelang KTT ASEAN. Menteri Luar Negeri Indonesia Retno Marsudi menyambut Lavrov dalam pertemuan mereka....
Read more »

Menlu Retno lakukan pertemuan perdana dengan Menlu ThailandMenlu Retno lakukan pertemuan perdana dengan Menlu ThailandMenteri Luar Negeri RI Retno Marsudi melakukan pertemuan perdananya dengan Menteri Luar Negeri Thailand Maris Sangiampongsa yang baru dilantik awal tahun ini ...
Read more »



Render Time: 2025-02-24 10:36:46