Menkomdigi Meutya Ingatkan Pentingnya Literasi Digital bagi UMKM

Menkomdigi News

Menkomdigi Meutya Ingatkan Pentingnya Literasi Digital bagi UMKM
Meutya HafidMenkomdigi Meutya HafidUMKM
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 64 sec. here
  • 6 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 39%
  • Publisher: 83%

Menteri Komunikasi Digital RI Meutya Hafid mengingatkan pelaku UMKM untuk terus memperkaya literasi digital.

Dia menyatakan perkembangan teknologi yang pesat, terlebih hadirnya Artificial Intelligence , mesti dilihat pengusaha UMKM sebagai peluang untuk meningkatkan performa bisnis.

Menteri yang merupakan mantan jurnalis itu merinci berdasarkan data Komidigi jumlah UMKM yang sudah memanfaatkan ruang digital per tahun 2023 baru 38,7%. Meskipun angka tersebut sudah naik dibandingkan tahun 2022 sebesar 34%, Meutya menyebut pemanfaatan digital oleh UMKM belum maksimal. Selain itu, data yang dirilis E-conomy 2024 dan Google, Bain, and Temasek memproyeksi hingga tahun 2025 nilai total transaksi e-commerce menyentuh $110 Miliar yang didukung oleh pertumbuhan e-commerce sebesar 15%.

“Kita bukan pada posisi bisa menolak untuk menggunakan teknologi. Karena teknologi akan masuk ke segala lini melalui berbagai cara,” tegas Meutya. Melalui Kampus Shopee yang diberikan secara daring untuk para UMKM di seluruh wilayah di Indonesia, lokapasar warna oranye ini memberikan edukasi, pelatihan, dan pendampingan secara komprehensif kepada para pengusaha UMKM. Bekal pengetahuan yang diberikan bersifat holistik, dimulai dari wawasan bisnis digital hingga pemahaman teknis untuk optimalisasi penjualan di platform Shopee.

Sementara itu, di sela kehadirannya dalam acara UMKM Click & Grow Menkomdigi Meutya mengunjungi booth sejumlah UMKM yang berpartisipasi. Dia juga bertandang ke booth Shopee yang menghadirkan UMKM fesyen, Sayra Official.

We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Meutya Hafid Menkomdigi Meutya Hafid UMKM

Malaysia Latest News, Malaysia Headlines

Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.

Menkomdigi Meutya Hafid: AI Buka Peluang Bagi UMKM Agar Lebih KompetitifMenkomdigi Meutya Hafid: AI Buka Peluang Bagi UMKM Agar Lebih KompetitifPemanfaatan AI bertujuan untuk efisiensi. Dengan AI, pelaku UMKM memperoleh panduan langkah-langkah bisnis, membuat logo, hingga menyusun profil usaha secara otomatis.
Read more »

Siap-siap Koding akan Jadi Kurikulum, Kemenkomdigi TerlibatSiap-siap Koding akan Jadi Kurikulum, Kemenkomdigi TerlibatMenteri Komunikasi dan Digital (Menkomdigi) Meutya Hafid memastikan terlibat dalam penyusunan kurikulum koding.
Read more »

Menkomdigi Bicara Urgensi Literasi Digital buat UMKM, Program Pelatihan Shopee Bisa Jadi SolusiMenkomdigi Bicara Urgensi Literasi Digital buat UMKM, Program Pelatihan Shopee Bisa Jadi SolusiMenteri Komunikasi Digital RI Meutya Hafid mengingatkan pelaku UMKM untuk terus memperkaya literasi digital.
Read more »

Menkomdigi dorong transformasi digital bagi pengusaha UMKMMenkomdigi dorong transformasi digital bagi pengusaha UMKMMenteri Komunikasi dan Digital (Menkomdigi) Meutya Hafid mengatakan bahwa pihaknya siap mendorong transformasi digital bagi masyarakat Indonesia, khususnya ...
Read more »

Menkomdigi dorong literasi digital UMKM, program Shopee jadi sorotanMenkomdigi dorong literasi digital UMKM, program Shopee jadi sorotanMenteri Komunikasi Digital RI (Menkomdigi) Meutya Hafid menekankan pentingnya literasi digital bagi pelaku UMKM untuk memanfaatkan peluang di era teknologi, ...
Read more »

Menkomdigi Meutya Hafid: Ini 5 Fokus Strategi AI Nasional untuk Indonesia MajuMenkomdigi Meutya Hafid: Ini 5 Fokus Strategi AI Nasional untuk Indonesia MajuPemerintah Indonesia merumuskan lima prioritas Strategi AI Nasional: Layanan Kesehatan, Reformasi Birokrasi, Pendidikan Talenta, Smart Cities Mobility, dan Keamanan Pangan. Inisiatif ini menjadi langkah penting menuju transformasi digital yang inklusif dan berkelanjutan.
Read more »



Render Time: 2025-03-14 11:48:52