Pelatih Jung Kwan Jang Red Sparks Koo Hee Jin menilai Megawati Hangestri Pertiwi dan Giovanna Milana tak salah saat kalah dari Hi Pass di Liga Voli Korea.
Megawati Hangestri Pertiwi menelan kekalahan saat Red Sparks ditekuk Hi Pass di Liga Voli Korea. Gia, sapaan akrab Giovanna, menjadi pengumpul poin terbanyak dengan 19 poin saat Red Sparks takluk 0-3 di Stadion Chungmu Gymnasium. Megawati berada di urutan kedua pencetak poin terbanyak dengan mengemas 18 poin untuk Red Sparks.
Hee Jin tak memungkiri punya masalah di area depan saat kalah dari Hi Pass. Apalagi, Hi Pass memiliki Vanja Bukilic yang berpostur 198 cm dan mencetak 31 poin di pertandingan ini. "Mega dan Gia tidak salah, tetapi bola tidak tersedia. Para setter tidak memiliki pilihan lain, mereka tidak bisa mengontrol pertandingan. Penerimaan dan umpannya goyah," katanya melanjutkan.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Pelatih Red Sparks Sebut Kelebihan Megawati Dibanding GiaPelatih Jung Kwan Jang Red Sparks Ko Hee Jin membeberkan kelebihan Megawati Hangestri Pertiwi dibandingkan pemain asing lain di klub tersebut, Giovanna Milana.
Read more »
Megawati dan Red Sparks Ketiban Durian, Naik Peringkat Karena Tim Penakluk RemukPeringkat JungKwanJang Red Sparks, tim yang dibela pevoli Indonesia Megawati Hangestri Pertiwi mengalami kenaikan satu tingkat.
Read more »
Jadwal Red Sparks vs Hi-Pass, Megawati Hangestri dkk Tantang Juara Bertahan yang Tengah Terseok-seokBerikut jadwal pertandingan Korean V-League antara klub Megawati Hangestri Pertiwi Red Sparks vs Hi-Pass.
Read more »
Link Live Score Red Sparks JK Vs Korea Expressway Hi-Pass 17.00 WIB: Megawati Jadi Momok Bagi LawanMegawati Hangestrin bakal kembali menjadi momok bagi lawan Daejeon Red Sparks Jung Kwan Jang (JKJ).
Read more »
Megawati dan Red Sparks Kalah dari Hi Pass di Liga Voli KoreaRed Sparks yang diperkuat pevoli Indonesia Megawati menelan kekalahan 0-3 dari Hi Pass dalam laga lanjutan Liga Voli Korea.
Read more »