Anthony Ginting dipastikan absen di Kejuaraan Dunia Bulutangkis 2023. Ia masih dalam suasana berkabung usai wafatnya sang ibunda.
Indonesia sebelumnya direncanakan mengirim 15 wakil, dengan tiga wakil di antaranya datang dari sektor tungga putra. Dengan absennya Anthony, maka sektor tunggal putra hanya terdiri dari Jonatan Christie dan Chico Aura Dwi Wardoyo.
Adapun keberangkatan tim bulutangkis Indonesia ke Kejuaraan Dunia Bulutangkis 2023 dibagi dalam dua kloter. Kloter pertama meninggalkan Tanah Air dari Bandara Soekarno-Hatta, Cengkareng, Banten pada Kamis dengan maskapai Turkish Airlines nomor penerbangan TK 57 terbang pukul 21.00 WIB. Sedangkan kloter kedua menyusul dengan maskapai Emirates EK 359 berangkat Jumat pukul 00.40 WIB.Kepala bidang Pembinaan Prestasi PBSI Rionny Mainaky menyebut seluruh pemain yang berangkat ke Kopenhagen dalam kondisi baik dan sehat.
"Dengan mengusung Kemerdekaan Republik Indonesia, tim bulutangkis Indonesia malam ini berangkat untuk mengikuti Kejuaraan Dunia di Kopenhagen, Denmark," kata Rionny. "Mohon doa dan dukungan dari para pecinta bulutangkis, semoga tim ini bisa tampil maksimal dan bisa merebut gelar juara," tuturnya.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Kejuaraan Dunia 2023 - Kunlavut Vitidsarn Kejar Titel Juara Dunia Senior Usai Kalah dari Anthony GintingPebulu tangkis tunggal putra Thailand, Kunlavut Vitidsarn, ingin menyempurnakan titelnya sebagai juara dunia pada Kejuaraan Dunia 2023
Read more »
Kejuaraan Dunia 2023 - Awas Fajar/Rian, Monster Ganda Putra Nomor 2 Dunia Punya Senjata BaruMonster ganda putra nomor dua dunia, Satwiksairaj Rankireddy/Chirag Shetty punya senjata baru menuju Kejuaraan Dunia 2023
Read more »
Update Ranking Race to Paris 2024 - Baru Fajar/Rian dan Anthony Ginting di Posisi AmanTidak ada perubahan dalam daftar terbaru peringkat Race to Paris 2024 dalam kualifikasi Olimpiade Paris 2024
Read more »
Musuh Tersulit Anthony Ginting Bakal Uji Junior Viktor Axelsen Saat Debut di Turnamen Super 1000Tunggal putra Denmark, Magnus Johannesen, dipastikan menjalani laga sulit pada debutnya di turnamen BWF Super 1000, China Open 2023.
Read more »
Menunggu Kejutan dari Gregoria Mariska di Kejuaraan Dunia 2023Kabidbinpres PBSI Rionny Mainaky berharap Gregoria Mariska Tunjung dapat menciptakan kejutan di Kejuaraan Dunia 2023. Performanya mulai mengalami peningkatan.
Read more »
Angkat Besi Siapkan Strategi Lolos Olimpiade Melalui Kejuaraan DuniaPersaingan atlet angkat besi menuju Olimpiade Paris 2024 masih dinamis. Indonesia masih menyiapkan strategi agar sedikitnya lima atlet lolos.
Read more »