Mahfud MD Bicara Soal Kapan Jokowi Akan Terbitkan Keppres Perpanjangan Masa Jabatan Pimpinan KPK: Menko Polhukam Mahfud MD ungkap Jokowi tidak akan segera menerbitkan Keppres terkait masa jabatan pimpinan KPK.
PIKIRAN RAKYAT - Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Mahfud MD memastikan Presiden Joko Widodo tidak akan segera menerbitkan Keputusan Presiden terkait masa jabatan pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi .
Mahfud menjelaskan Keppres mengenai perpanjangan masa jabatan Ketua KPK Firli Bahuri dan kawan-kawan tidak akan terbit dalam waktu dekat. Sebab, masa jabatan Firli Bahuri cs. baru akan berakhir pada 19 Desember 2023 mendatang. Mahfud mengatakan atas putusan MK tersebut maka pemerintah tidak akan membentuk panitia seleksi calon pimpinan KPK. Awalnya, Pansel KPK diagendakan mulai bekerja pada Juni 2023.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Mahfud Sebut Jokowi tak Tergesa Terbitkan Keppres Perpanjangan Masa Jabatan Firli Cs |Republika OnlineMasa jabatan pimpinan KPK saat ini masih sampai 19 Desember 2023.
Read more »
Jokowi akan Terbitkan Keppres Perpanjangan Masa Jabatan Pimpinan KPK | merdeka.comMahfud menjelaskan, Keppres akan diterbitkan setelah masa jabatan pimpinan KPK era Firli Bahuri cs habis pada 19 Desember.
Read more »
Mahfud MD lapor ke Jokowi hasil kajian putusan MK terkait pimpinan KPKMenkopolhukam Mahfud MD mengatakan dirinya akan menghadap ke Presiden Joko Widodo di Jakarta, Jumat siang, guna melaporkan hasil analisis kajian terhadap ...
Read more »
Mahfud Menghadap Jokowi, Laporkan Analisis Putusan MK Soal Jabatan Pimpinan KPKMahfud akan menghadap Jokowi untuk melaporkan hasil analisis putusan MK soal jabatan Pimpinan KPK pada siang ini, Jumat (9/6/2023).
Read more »
Siang Ini, Mahfud Akan Lapor ke Jokowi Soal Hasil Analisis Perpanjangan Masa Jabatan Pimpinan KPKHakim Mahkamah Konstitusi memutuskan masa jabatan pimpinan KPK menjadi 5 tahun.
Read more »
Hasil Kajian Putusan MK soal Pimpinan KPK akan Dilaporkan Mahfud MD ke JokowiSorotan terhadap masa jabatan pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) pascaputusan Mahkamah Konstitusi (MK) terus berlanjut. Tak ingin berlarut – larut, pemerintah mulai mengambil langkah-langkah lanjutan.
Read more »