Lolos ke Semifinal Malaysia Masters 2023, Christian Adinata Sebut Ada Bantuan Para Senior TempoSport
TEMPO.CO, Jakarta - Tunggal putra Indonesia Christian Adinata melaju ke semifinal Malaysia Masters 2023 setelah menang atas wakil India Kidambi Srikanth. Laga yang berlangsung di Axiata Arena, Jumat, 26 Mei 2023, itu berakhir lewat pertarungan sengit tiga game 16-21, 21-16, 21-11.Adinata mengaku senang bisa melanjutkan kiprahnya di turnamen tersebut. Sempat tertinggal di game pertama, dia mengaku terbawa alur permainan lawan.
Pebulu tangkis berusia 21 tahun itu menyebut ada peran para senior dalam keberhasilannya mengalahkan Kidambi. Seluruh wakil tunggal putra Indonesia, kata Adinata, kerap melakukan pertemuan untuk membahas pertandingan.'Setiap malam sektor tunggal putra mengadakan kumpul sebelum tidur, di sana kami bisa sharing tentang pertandingan,' ungkap peraih medali emas SEA Games 2023 itu.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Jadwal Malaysia Masters 2023 Perempat Final Jumat, 26 Mei 2023 Cek di SiniHARI ini, enam tim bulu tangkis Indonesia akan berjuang di babak perempat final Malaysia Masters 2023. Berikut ini jadwal pertandingan perempat final yang bakal dilangsungkan pada Jumat, 26 Mei 2023 mulai jam 09.00 WIB.
Read more »
Link Live Streaming Malaysia Masters 2023 Babak Perempat Final 26 Mei 2023ENAM tim bulu tangkis Indonesia akan berjuang di babak perempat final Malaysia Masters 2023 pada hari ini. Berikut adalah jadwal pertandingan Jumat, 26 Mei 2023 mulai jam 09.00 WIB.
Read more »
Tembus Perempat Final Malaysia Masters 2023, Christian Adinata: Kita Lihat di LapanganChristian Adinata unjuk gigi di Malaysia Masters 2023 dengan melaju ke perempat final. Tunggal putra Indonesia itu mengaku ingin melangkah lebih jauh. Sindonews news .
Read more »
Christian Adinata Ukir Sejarah di Malaysia Masters 2023Christian Adinata mengikuti Malaysia Masters 2023 dengan status pemain kualifikasi. Luar biasa. Pasti capek.
Read more »
Malaysia Masters 2023: Christian Adinata Melangkah ke SemifinalChristian Adinata melangkah ke semifinal Malaysia Masters 2023 usai mengalahkan Srikanth Kidambi (India) dalam pertarungan tiga gim selama hampir satu jam.
Read more »
Hasil Malaysia Masters 2023, Christian Adinata Lolos ke SemifinalTunggal putra Indonesia, Christian Adinata, berhasil melaju ke semifinal Malaysia Masters 2023 usai mengalahkan Srikanth Kidambi.
Read more »