Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menetapkan 10 orang tersangka yang langsung ditahan terkait kasus dugaan korupsi proyek pembangunan dan perbaikan rel kereta api di Jawa, Sumatera dan Sulawesi.
"KPK menyimpulkan adanya dugaan tindak pidana korupsi pemberian dan penerimaan hadiah atau janji terkait dengan proyek pembangunan dan pemeliharaan jalur kereta api di lingkungan Direktorat Jenderal Perkeretaapian Kementerian Perhubungan dan menetapkan 10 orang Tersangka," kata Wakil Ketua KPK Johanis Tanak dalam jumpa pers di Gedung Merah Putih KPK di Jakarta, Kamis dinihari, seperti dilansir Antara.
Sedangkan enam tersangka lainnya diduga sebagai penerima suap yakni Direktur Prasarana Perkeretaapian Harno Trimadi , Kepala Balai Teknik Perkeretaapian Jawa Tengah Putu Sumarjaya, Pejabat Pembuat Komitmen BTP Jawa Tengah Bernard Hasibuan , PPK BPKA Sulawesi Selatan Achmad Affandi , PPK Perawatan Prasarana Perkeretaapian Fadliansyah , dan PPK BTP Jawa Barat Syntho Pirjani Hutabarat .
"Dalam pembangunan dan pemeliharaan proyek tersebut diduga telah terjadi pengaturan pemenang pelaksana proyek oleh pihak-pihak tertentu melalui rekayasa sejak mulai proses administrasi sampai penentuan pemenang tender," kata Johanis. Atas perbuatan para tersangka penerima suap, menurut dia, dikenakan Pasal 12 huruf a atau Pasal 11 Undang-Undang Nomor 31 Tahun 1999 tentang pemberantasan tindak pidana korupsi sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2001 Juncto Pasal 55 ayat 1 ke-1 KUHP.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
KPK tetapkan 10 tersangka korupsi proyek rel keretaPenyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menetapkan 10 orang tersangka yang langsung ditahan terkait kasus dugaan korupsi proyek pembangunan dan perbaikan ...
Read more »
KPK Tetapkan 10 Orang Tersangka Kasus Suap Proyek Jalur Kereta Api, Ini PerannyaKPK tetapkan 10 tersangka kasus dugaan suap proyek jalur rel kerta api. Sepuluh tersangka ini ditangkap di Semarang dan Jakarta,.
Read more »
OTT di Proyek Pembangunan Jalur Kereta Api, KPK Tetapkan 10 Orang TersangkaKPK telah melakukan operasi tangkap tangan (OTT) di wilayah Perkertaapian DJKA Jawa Tengah pada Selasa, 11 April 2023 kemarin.
Read more »
KPK Tetapkan Lukas Enembe Tersangka Kasus Pencucian UangGubernur Papua nonaktif Lukas Enembe ditetapkan sebagai tersangka kasus dugaan pencucian uang atau TPPU.
Read more »
KPK Tetapkan Lukas Enembe Tersangka Pencucian UangGubernur nonaktif Papua Lukas Enembe kembali dijerat Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Kali ini, Lukas dijerat kasus tindak pidana pencucian uang (TPPU).
Read more »