Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gunungkidul menduga kuat persebaran antraks ke manusia disebabkan tradisi bandu atau porak di kalangan masyarakat setempat.
Sebagaimana diketahui, kasus antraks terjadi di Padukuhan Jati, Desa/Kalurahan Candirejo, Semanu, Gunungkidul. Kasus antrak di wilayah ini mengakibatkan satu orang meninggal dunia dan 87 orang lainnya positif antraks.Tradisi brandu sering terjadi ketika ada hewan ternak yang sakit maupun sudah mati dipotong dan dagingnya dijual untuk mengurangi kerugian pemilik ternak. Tradisi ini telah berlangsung secara turun-temurun di tengah masyarakat.
“Kami mengupayakan ternak-ternak yang mati akibat penyakit, khususnya antraks mendapat ganti rugi dari pemkab. Kami juga menyiapkan skema bantuan premi asuransi ternak,” kata Heri Susanto. “Ini yang kami upayakan agar masyarakat tidak mengonsumsi daging dari hewan ternak yang mati akibat sakit atau penyakit tertentu,” katanya.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Mengenal Tradisi Brandu, Upaya Bantu Sesama yang Diduga Picu Penyebaran Antraks di GunungkidulKasus antraks yang menggegerkan Kabupaten Gunungkidul beberapa pekan belakangan diduga dipengaruhi tradisi brandu. Apa itu tradisi brandu?
Read more »
Brandu: Tradisi Lokal yang Memperburuk Serangan AntraksBanyak tradisi di masyarakat yang dipraktikkan berdasar solidaritas sosial. Brandu adalah salah satunya. Namun, ketika berbalut serangan bakteri antraks, tradisi itu menjadi bumerang yang menimbulkan korban jiwa. Brandu khususnya dikenal di kawasan Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta....
Read more »
Tradisi Brandu di Gunung Kidul Diduga Jadi Penyebaran Antraks ke ManusiaTradisi brandu atau porak ini sudah berlangsung secara turun temurun di kalangan masyarakat Gunung Kidul, Yogyakarta
Read more »
Mengenal Bakteri Penyebab Antraks yang Menyebar di GunungkidulBacillus anthracis adalah bakteri penyebab penyakit antraks. Bakteri ini dapat hidup di dalam tanah selama bertahun-tahun dalam bentuk spora.
Read more »
Cegah Antraks, Dinas Kesehatan Gunungkidul Laksanakan Tes Darah ke Masyarakat!Rencananya hari ini, Dinas Kesehatan akan kembali mengambil sampel darah untuk memastikan penyebaran antraks tidak meluas.
Read more »