KPK jadi sorotan karena ulah para pegawainya sendiri. Mulai dari dugaan pungli yang berubah jadi suap dan pemerasan hingga pelecehan istri tahanan
Ia mengatakan, untuk dapat menyelundupkan uang, seorang tahanan harus membayar petugas rutan dengan uang.
Ia mengungkapkan, dugaan pungutan di Rutan KPK itu sebetulnya sudah terjadi dalam waktu yang lama tetapi baru terbongkar sekarang. Sementara itu, terkait kasus pelecehan terhadap istri tahanan, Juru Bicara Penindakan dan Kelembagaan KPK Ali Fikri mengatakan, oknum pelaku kasus asusila juga sudah diberi sanksi etik.
Adapun dalam Peraturan Dewas KPK Nomor 02 Tahun 2020 Tentang Penegakan Kode Etik dan Pedoman Perilaku KPK, terdapat sejumlah bentuk hukuman sedang. Atas dua kasus itu, KPK menyatakan akan menyerahkan penanganan dua kasus kebobrokan yang ada di internalnya ke aparat hukum lain jika kasus itu di luar kewenangan lembaga antirasuah.
Sementara itu, terkait kasus dugaan pungli juga akan diserahkan ke APH lainnya setelah internal melakukan penyelidikan dan menemukan peristiwa pidana korupsi.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Ketika Integritas KPK Semakin MengkhawatirkanPegawai KPK diduga memotong uang perjalanan dinas yang rugikan keuangan negara Rp 550 juta. Kasus ini terjadi pada 2021-2022. Berbagai kasus yang menerpa internal KPK dikhawatirkan memperburuk pemberantasan korupsi. Polhuk AdadiKompas Kompas58
Read more »
Pimpinan Ungkap Ada Unsur Pemerasan dan Kolusi di Kasus Pungli Rutan KPK - Tribunnews.comPimpinan Ungkap Ada Unsur Pemerasan dan Kolusi di Kasus Pungli Rutan KPK via tribunnews
Read more »
Kasus Asusila Petugas Rutan KPK Akan Ditangani Penegak Hukum Lain'Tentu (merekomendasikan ke APH lain), kalau ada pidananya dari orang tersebut ya,' kata pelaksana tugas (Plt) Deputi Penindakan dan Eksekusi, Asep Guntur mediaindonesia Referensibangsa KPK Sumber:
Read more »
Saat KPK Bebas Tugaskan Puluhan Pegawai Buntut Suap-Pemerasan Tahanan di Rutan KPK...KPK akhirnya mencopot puluhan pegawai buntut dari kasus dugaan suap hingga pemerasan di Rutan KPK. Temuan ini pertama kali diungkap Dewas KPK.
Read more »
Busyro Meradang Ada Pungli dan Korupsi di KPK: Sekarang KPK KWBusyro Muqoddas sedih atas mencuatnya dugaan kasus pungli yang dilakukan oleh pegawai komisi antirasuah itu. Pasalnya, KPK lahir dari gerakan reformasi '98.
Read more »